Harapan saya negara, dalam hal ini Pemerintah Republik Indonesia bisa memberikan perhatian lebih kepada keluarga yang ditinggalkannya.Â
Pihak TNI akan memberikan penghargaan berupa kenaikan pangkat kepada seluruh awak kapal selam Nanggala 402.
Meskipun sudah dapat dipastikan kondisinya, tetapi penyebab kecelakaan kapal selam ini masih terus akan di dalami.
Langkah pertama yang harus dilakukan adalah menemukan dan mengangkat KRI Nanggala 402, dan itu bukan hal mudah karena kapal itu kini merujuk pada ucapan KSAL Â ditemukan di kedalaman 800 meter di bawah kedalaman laut.
Sekali lagi saya sampaikan duka cita mendalam bagi seluruh keluarga awak kapal selam KRI Nanggala 402, semoga segala amal ibadahnya diterima disisi Tuhan Yang Maha Kuasa.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI