Mohon tunggu...
Farah Hanifah
Farah Hanifah Mohon Tunggu... Freelancer - ...

...

Selanjutnya

Tutup

Foodie

7 Coffee Shop Baru Paling Recommended di Cirebon

6 Oktober 2021   12:34 Diperbarui: 10 Oktober 2021   10:51 11007
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
source: https://www.instagram.com/fotokopikrom/

Coffee Shop sudah menjadi bagian tak terpisahkan dari masyarakat Indonesia. Selain menjadi tempat untuk menikmati kopi dan beragam menu minuman lain, coffee shop juga sudah umum digunakan sebagai tempat untuk bertemu teman, bersantai dengan keluarga, mengerjakan tugas sekolah dan kuliah sampai dengan bekerja. 

Untuk itu banyak coffee shop baru yang bermunculan yang menawarkan konsep yang unik, tempat yang nyaman dan menu minuman dan makanan yang beragam. Dibawah ini deretan coffee shop baru yang harus kalian coba di Kota Cirebon:

Coffee by Meraki

source: https://www.instagram.com/fotokopikrom/
source: https://www.instagram.com/fotokopikrom/
Coffee by Meraki yang berlokasi di Jalan Sutomo No. 185 Kota Cirebon ini memiliki area indoor yang cukup luas. Tempat duduknya yang didominasi sofa membuat pengunjung nyaman dan betah untuk bekerja, mengerjakan tugas atau sekedar berkumpul Bersama teman-teman sambal menikmati kopi. 

Menu yang jadi favorite adalah Brown yang berjenis kopi susu dan macaroni cheese ball. Coffee by Meraki bisa kalian kunjungi setiap hari dari mulai pukul 10.00 – 22.00. 

Ruang Tengah Social Space

source: https://www.instagram.com/fotokopikrom/
source: https://www.instagram.com/fotokopikrom/

Ruang Tengah Social Space memiliki design bangunan yang sangat unik sehingga cocok untuk kalian yang suka berfoto dan berkumpul bersama teman. Berlokasi di Jalan Pembangunan Kota Cirebon, coffee shop ini memiliki menu andalan matcha slush dan burn cheesecake. 

Coffee shop ini memiliki area untuk customer yang 100% outdoor sangat direkomendasikan untuk ngopi di pagi dan sore hari. Ruang Tengah Social Space bisa kalian kunjungi setiap hari dari pukul 09.00 - 21.00. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun