Mohon tunggu...
Faisal yamin
Faisal yamin Mohon Tunggu... Nelayan - Belajar menulis

Seorang gelandangan pikir yang hobi baca tulisan orang

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Kreativitas Itu Tanpa Batas

26 Juni 2021   19:36 Diperbarui: 26 Juni 2021   22:47 559
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

"Kami hanya punya tekad yang kuat, semangat yang membara dan kepercayaan diri yang tinggi." Ujar mereka yang membuat saya langsung tersenyum.

"Ingat, ini sebuah kalimat yang saya yakini dalam diri  bahwa kita punya kualitas, dan untuk mengeluarkan kulitas dalam diri kita maka kita butuh kepercayaan diri yang tinggi dan usaha juga kerja keras." Kata saya kepada mereka.

Pembacaan puisi / dokpri
Pembacaan puisi / dokpri
***

Setelah berbagai proses dan persiapan kegiatan pengelaran dalam rangka memperingati Harla PGSD Unkhair itu pun dilaksanakan tepat Bulan Desember 2020. Hari itu, konsep yang dirancang sangat baik. Semua orang yang kami bina bisa melakukan yang terbaik. Setiap personil drama terlihat lihai memainkan perannya membuat drama yang disugukan menarik dan luar biasa.

Staf dosen / dokpri
Staf dosen / dokpri
Begitu juga dengan tarian yang di pentaskan dan pastinya puisi yang di tulis dan di bacakan sangat menarik. Sebuah sajian yang indah, semua yang hadir menikmatinya. Ini adalah sebuah sejarah yang diukir, sebab konsep tersebut menjadi yang pertama bagi mahasiswa PGSD. Iya, kegiatan itu dibuat dengan usaha dan kerja keras, dengan kegigihan dan penuh kreativitas.

Dok.Imha
Dok.Imha
Dari proses kegiatan itu banyak hal yang telah saya dapati dan mengubah saya. Saya yakini, bahwa:


"Masing-masing kita punya kualitas (kreativitas), yang kita lakukan adalah menggeser keraguan di depan lalu menemukannya. Dan akhirnya kita harus berbuat dengan kerja keras dan kepercayaan diri yang tinggi."

(Hanya berbagi pengalaman, selamat membaca)

Fores, 26 Juni 2021

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun