Mohon tunggu...
Ervita Widyastuti
Ervita Widyastuti Mohon Tunggu... Administrasi - Vita

Just ordinary woman but friendly and sweet :) http://ervitanw.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Trip

Menonton Konser U2 di Singapore, Seru dan Keren Abis!

23 September 2022   13:15 Diperbarui: 23 September 2022   15:06 886
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Esok paginya saya sudah bersiap-siap untuk lari pagi  seputaran hotel. Sudah bawa sepatu dan baju lari kayaknya nggak sah kalau belum lari. Seputaran hotel adalah area downtown yang ramai dengan gedung pencakar langit tetapi juga diselingi dengan taman-taman yang cantik. Ada pula tempat bersejarah yang saya lewati dan saya berlari sampai ke daerah pelabuhan.  Saya berlari sekitar 5K dan kembali ke hotel setelah foto-foto di taman Telok Ayer.

Telok Ayer Park (dok pribadi)
Telok Ayer Park (dok pribadi)
sudut singapore (dok pribadi)
sudut singapore (dok pribadi)

Dan setelah sarapan saya sempat berangakat sebentar ke Bugis Street untuk membeli oleh-oleh dan setelah selesai beres-beres kami pindah menuju hotel  The Four Points di 382 Havelock Rd, Singapura 169629 di daerah Robertson Quay.

Robertson Quay (dok Pribadi)
Robertson Quay (dok Pribadi)

sungainya airnya coklat kayak jakarta :)
sungainya airnya coklat kayak jakarta :)

Terletak di samping singapore river, kami bisa melihat pemandangan sungai dari hotel dan dengan melewati jembatan kami menuju ke cafe yang ada di seberang untuk makan siang, Karena saat itu hujan deras kami kembali ke hotel dulu untuk beristirahat dan setelah itu sore harinya kami pergi ke Marina Bay Sand itu jalan-jalan, shopping dan makan malam.

20191202-193525-632d68f24addee02ad560922.jpg
20191202-193525-632d68f24addee02ad560922.jpg
Setelah itu kami pergi ke rumah teman saya Nino, di Kovan Residence. Puas ngobrol kami pulang ke hotel.

Esok paginya saya sempat berenang di hotel sebelum pulang dan bertemu dengan saudara saya Cipit dan memberikan titipan yang dibeli di Jakarta. Di Bandara saya membeli burger Shake and Shac yang sedang hits, shopping dikit dan terbanglah kami ke Jakarta dengan pesawat Garuda,

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun