Mohon tunggu...
Enny Ratnawati A.
Enny Ratnawati A. Mohon Tunggu... Lainnya - Menulis yang disukai, Menulis untuk membawa manfaat

Enny Ratnawati A. -- Writerpreneur, Social Worker --- Tulisan santai dan serius juga ada di https://www.ennyratnawati.com/ --- Contact me : ennyra23@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

5 Tips Menemukan Passion Anak Remaja

12 Agustus 2022   15:07 Diperbarui: 12 Agustus 2022   15:12 601
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi mencari passion (foto :kompas.com) 

Menemukan passion tentu menjadi PR tersendiri bagi anak. Juga bagi orang tua yang seharusnya dapat mengarahkan anak-anak agar mengetahui secara persis seperti apa passionnya sehingga dengan tepat bisa mengarahkan ke sekolah/jurusan universitas yang sesuai.

Kemudian kelak suatu hari nanti mereka akan menemukan tempat kerja atau bidang kerja yang sesuai dengan passion mereka tersbut.

Apalagi ditengah biaya pendidikan khususnya biaya kuliah yang semakin mahal ini, tentu saja anak harus benar-benar mengetahui passionnya. Agar tak memilih jurusan yang salah, yang ujung-ujungnya membuat mereka tak bersemangat atau putus di tengah jalan.

Kembali ke tema awal, menemukan passion yang tepat di anak remaja tentu tak mudah, namun ada beberapa hal yang bisa dilakukan orang tua.

#Ingat-ingat apa yang disukai anak ketika kecil

Meskipun saat ini anak sudah remaja,barangkali ada petunjuk dii masa kecilnya yang memperlihatkan apa yang disukai sang anak.

#Ingat-ingat yang dikerjakan sampai tuntas.

Passion akan membuat semangat.Mungkin perlu diamati lebih dalam lagi apa yang membuat anak bersemangat dalam melakukan aktivitasnya, bisa jadi itu adalah passion-nya.

# Aktivitas yang membuatnya bahagia

Bisa jadi ini indikator passon di bidang apa.Bisa jadi passion anak Anda adalah bidang masak memasak, karena memang dia menyukai eksperimen berbagai jenis resep masakan dengan melihat resep Tiktok !

#kembangkan bakatnya sedini mungkin

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun