Mohon tunggu...
Efi anggriani
Efi anggriani Mohon Tunggu... Wiraswasta - Wiraswasta

Menulislah dan biarkan tulisanmu mengikuti takdirnya-Buya Hamka

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

FKY Perhelatan Tiap Tahun di Yogyakarta

4 Juli 2019   19:09 Diperbarui: 4 Juli 2019   19:22 18
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

FKY atau dari Festival Kesenian Yogyakarta lalu diubah  nama menjadi Festival Kebudayaan Yogyakarta.

FKY dihelat antara bulan Juni hingga Juli  pada tahun-tahun sebelumnya ,atau seperti tahun ini pada tanggal 4 Juli hingga 21 Juli 2019.

Pembukaan perhelatan ini, tadi dilaksanakan di jalan Pangurakan tepatnya trotoar barat dan timur dari Museum Sonobudoyo.Pawai kebudayaan di awali dari DPRD dan Pakualaman  menuju ke Alun-Alun Utara.

Festival Kebudayaan Yogyakarta  adalah pelaksanaan kegiatan kebudayaan, yang menampilkan beragam kegiatan seni budaya dari empat kabupaten yakni Kabupaten Sleman,Kulon Progo,Gunung Kidul ,Bantul   serta Kota Yogyakarta .

Berbagai kesenian daerah dan aneka festival kebudayaan seperti tahun-tahun sebelumnya,yang kali ini lebih banyak difokuskan di Panggungharjo Sewon Bantul.

Berceritera tentang FKY tahun-tahun lalu yang saya tonton hanya di sebagian tempat:

Tahun-tahun lalu  tidak pernah lepas dari menikmati perhelatan kesenian( kebudayaan) baik di Benteng Vredeburg dengan berbagai acara  yang diadakan disana,di Plaza Ngasem dengan acara-acara yang berlangsung setiap harinya, sekitar tiga minggu dengan beda agenda dan beda tempat.

Beberapa panggung yang dibuat baik di plaza Ngasem ,maupun Beteng Vredeburg di tahun-tahun sebelumnya, juga pusat kuliner  dan cinderamata,yang  penuh sesak oleh pengunjung.

Banyak sekali wisatawan mancanegara yang juga ikut menikmati perhelatan gratis ini ,perhelatan untuk melestarikan seni dan budaya yang melibatkan masing-masing kabupaten tadi  yang sekaligus juga bisa menjadi tontonan yang menarik bagi para wisatawan baik wisatawan asing maupun domestik yang mengunjungi  kota gudeg ini.

Sekian.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun