Mohon tunggu...
I Ketut Suweca
I Ketut Suweca Mohon Tunggu... Dosen - Dosen - Pencinta Dunia Literasi

Kecintaannya pada dunia literasi membawanya suntuk berkiprah di bidang penulisan artikel dan buku. Baginya, hidup yang berguna adalah hidup dengan berbagi kebaikan, antara lain, melalui karya tulis.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Memanfaatkan Kemajuan di Era Digital untuk Hidup lebih Produktif

12 Juli 2021   14:16 Diperbarui: 13 Juli 2021   09:56 1594
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Produktif di era digital (Sumber: Pexels/Vlada Karpovich)

Untuk menambah ilmu atau keahlian tertentu, kita bisa mengambil kuliah online. Ada Universitas Terbuka dan beberapa universitas di dalam negeri yang menyelenggarakan kuliah online pada sebagian atau seluruh proses perkuliahannya.

Berbagai perguruan tinggi bergengsi di dunia juga menawarkan hal yang sama. Cukup belajar dari rumah, universitas menyediakan hampir semuanya. Kita cukup belajar dengan tekun dan berkelanjutan dan, tentu saja, membayar biayanya.

Hanya saja, seperti kita ketahui, untuk kuliah online di perguruan luar negeri ini diperlukan kemampuan bahasa asing (Inggris) yang memadai. 

Jika tidak, kita akan mengalami banyak kesulitan untuk mengikutinya karena bahasa pengantarnya yang tidak kita kuasai dengan baik.

Di samping itu, di era digital kita juga bisa belajar banyak hal secara gratis untuk menambah pengetahuan dan keterampilan. Belajar memasak, belajar bahasa asing, belajar menulis, dan lainnya, banyak tersedia. Kita bisa mempelajarinya melalui situs yang disediakan atau cukup dengan belajar dari YouTube.

Itulah beberapa peluang yang bisa diambil untuk mencapai kemajuan di era digital. Mari kita isi waktu dengan hidup lebih produktif, bukan konsumtif.

( I Ketut Suweca, 12 Juni 2021).

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun