Mohon tunggu...
Wahyu Triasmara
Wahyu Triasmara Mohon Tunggu... Dokter - Owner Klinik DRW Skincare

Seorang manusia biasa kebetulan berprofesi dokter yang ingin berbagi cerita dalam keterbatasan & kesederhanaan.

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup Pilihan

Cara Atasi Kebosanan Saat Terjebak Dalam Kemacetan

25 Desember 2015   14:04 Diperbarui: 25 Desember 2015   14:14 162
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Halo apa kabar?  Libur long weekend pada kemana ya? Apakah siang ini Anda termasuk yang Sedang terjebak dalam kemacetan? Kalau iya,  beberapa hal berikut ini mungkin akan ckup membantu anda mengatasi kebosanan / meredam emosi ketika terjebak dalam kemacetan:

  1. Jaga suhu didalam mobil tetap sejuk, sebelum bepergian cek kondisi mesin dan ac. Karena suhu yg panas didlm mbl akan membuat emosi makin meningkat
  2. Bawa camilan / snack, utk mencegah rasa lapar sat bermacet ria anda perlu membawa makanan dari rumah. Jadi ketika lapar kt tidak perlu pusing cari makanan. Perlu diketahui bahwa rasa lapar jg membuat seseorang menjadi mudaj marah.
  3. Siapkan bantal yg nyaman, terutama jika membawa anak-anak. Bantal yg nyaman dapat membuat kt tertidur lelap didalam mbl selama perjalanan terutama jika mbl anda cukup luas/lega. Dengan cukup istirhat selama macet jg dapat meredakan stress sejenak.
  4. Bawa buku bacaan, utk mengusir kebosanan membaca adalah salah satunkegiatan yg cukup ampuh mengusir kebosanan. Bacalah buku2 ringan / humor yg dpt mengusir kepenatan.
  5. Jaman sekarang salah satu cara ampuh mengusir kebosanan adalah dgn mengotak atik gadget. Bermain game atau sosmed, mendengarjan streaming music/video, berseluncur di dunia maya baca info-info keren di kompasiana tentu akan sangat menarik. Tapi jangan lupa, bawa batrei cadangan atau charger mobil jgn sampai ketinggalan, krn jika itu terjadi ketika hape anda lowbatt Pasti akan sgt menjengkelkan bukan.
  6. Yang terakhir nie, dan pastinya byk sobat DrW yg melakukannya. Isilah waktu ketika bermacet ria dengan membaca Al quran, syukur2 pas macet bs dapat 3-5 juzz atau bahkan khatam Al quran tentunya selain hati tenang pikiran jg semakin fresh bebas stress.

Ya itulah sedikit tips mengatasi kebosanan dan dalam rangka meredam stress ketika macet ala DrW. Semoga bermanfaat ya sobat...

Semoga perjalanan anda lancar selamat sampai tujuan..

Salam, 

dr. Wahyu Triasmara


Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun