Mohon tunggu...
Desy Hani
Desy Hani Mohon Tunggu... Lainnya - Happy reading

Hi, you can call me Desy - The Headliners 2021 - Best in Opinion Kompasiana Awards 2023 - Books Enthusiast - Allahumma Baarik Alaih

Selanjutnya

Tutup

Love Artikel Utama

3 Cara Mengatasi "Mood Swing" dalam Dunia Percintaan

1 September 2021   06:10 Diperbarui: 2 September 2021   22:20 1048
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi mood swing | sumber: attachmentfoundation.org 

Di mana kekasihmu yang di awal kencan memiliki mood yang baik, seketika itu, berubah dengan tampilan mood yang tidak baik. 

Ilustrasi mood swing yang dialami oleh seorang perempuan | sumber: istockphoto
Ilustrasi mood swing yang dialami oleh seorang perempuan | sumber: istockphoto

Ada dua kemungkinan yang menyebabkan kekasihmu dihampiri dengan mood swing. Penyebabnya bisa dari hal yang terlihat remeh hingga yang cukup berat dirasakan oleh yang bersangkutan.

Pertama, dirinya sedang berada di fase pre-menstruasi syndrome atau PMS (terkhusus untuk kaum perempuan). 

Apabila kekasihmu sedang berada di fase ini, sangat wajar bila suasana hati yang dialaminya bisa berubah dengan begitu cepat.

Kedua, sedang mengalami problem di pekerjaannya, di rumahnya, ataupun itu yang membuat suasana hatinya tidaklah sesantai itu.

Nah, ini bisa menjadi pemicu perubahan suasana hatinya ketika sedang bersamamu. 

Sederhananya, di awal berkencan dirinya terlihat bahagia karena tujuannya untuk bertemu dengan dirimu, suasana hatinya pasti akan senang, energi positif telah berada di dalam diri.

Seketika itu, bayangan akan problem yang sedang menerpa dirinya sedikit demi sedikit menghampiri kembali.

Di mana tadinya sudah terlupakan sesaat karena bertemu dengan dirimu, malah tersapa kembali, seketika mengingat hal tersebut, perasaan di hatinya menjadi tidaklah setenang di awal perjumpaan. 

Maka dari itu, ketika kamu mendapati kekasih hatimu sedang dihampiri oleh mood swing, cobalah untuk mengatasinya dengan cara sebagai berikut: 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun