Mohon tunggu...
Darwan Wansyah
Darwan Wansyah Mohon Tunggu... Lahir di Marangkayu Kalimantan Timur

Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Siber Asia Jakarta

Selanjutnya

Tutup

Film

"Rumah Dara" Film Paling Mengerikan Produksi Dalam Negeri

17 Februari 2022   13:18 Diperbarui: 17 Februari 2022   13:23 896
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Film. Sumber ilustrasi: PEXELS/Martin Lopez

Film yang di bintangi oleh Shareefa Daanish, Ario Bayu, Sigi Wimala, Arifin Putra, Julie Estele, Daniel Mananta dan Imelda Therine. Film ini mendapat julukan sebagai salah satu film yang mengerikan yang dibuat oleh orang orang indonesia. Banyak Adenga-adengan kekerasan tentang rumah rumah tangga yang mebampilkan pemain bersimbah darah. Dan untuk yang sudah menonton film ini dibuat khusus untuk orang dewasa, karena filmnya menggandung kekerasan dan juga penganiayaan.

Film Rumah Dara mengisahkan tentang sebuah keluarga Dara, yang cantikdan sangat awet muda dengan banyak misteri yang ada pada keluarga mereka. Dara dan keluarganya merupakan keluarga yang melakukan penyembahan terhadap setan dan diberi umur panjuang karena gemar mengkomsumsi dan makan daging manusia yang mereka kurung di rumahnya.

Pada Film ini mereka mendaptkan korban. Ada Adjie, Astrid, Ladya serta teman-teman lainnya. Adjie dan kawan-kawanya sebenarnya bukanlah orang jahat. Mereka berniat untuk menolong Maya yang mengaku kerampokan dan mengantarnya kerumah. Dan pada akhirnya dirumah inilah semua kejadian mengerikan rtersebut terjadi.

Semua yang dilakukan oleh maya adalah sebuah rencana yang dibuat oleh keluarga Dara, untuk membawa mereka semua ke rumah tersebut. Satu-satu dari mereka mendapatkan teror dan mengancan hidup mereka semua.

Film ini membuat kita merasa sedih sekaligus merasa merinding karena adanya adengan kekerasan dan penganiayaan. Namun Film ini merupakan salah satu film yang bernuansa horor terbaik yang pernah di buat oleh sebuah produksi film di Indonesia.

Dan Film Rumah Dara mendapatkan penghargaan pada Puchon International Fanstastic Film  Festival pada tahun 2009.

Pesan-pesan dalam Film Rumah Dara antara lain :

  • Tidak cocok ditonton oleh anak-anak dibawah umur
  • Jangan terlalu mudah percaya dengan orang lain yang tidak dikenal
  • Butuh pengawasan oleh orang dewasa untuk penonton bagi anak-anak
  • Film yang tidak layak diru dalam kehidupan nyata karena menyembah setan untuk mendapatkan sesuatu yang tidak baik (Buruk).

Oleh : Darwansyah, Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Siber Asia.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun