Mohon tunggu...
Daffa Alvaro
Daffa Alvaro Mohon Tunggu... Pilot - Smp

HOBI BER MAIN BASKET

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Anime dari China?

26 November 2023   18:58 Diperbarui: 26 November 2023   19:16 216
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Lyfe. Sumber ilustrasi: FREEPIK/8photo

*Anime Kok Dari China?*

Anime tapi bahasa China? Nah sebenernya itu donghua, alias animasi yang di produksi di China.

Aslinya donghua dalam bahasa China berarti animasi. Namun orang-orang diluar China mengartikan donghua sebagai animasi China, mirip-mirip anime lah yang artinya animasi dari Jepang.

Donghua juga bisa dibilang punya sejarah yang sama tuanya  seperti anime, soalnya donghua sudah ada sejak 1920-an dan semakin berkembang di tahun 1960-an sampai akhirnya terkenal di pasar internasional.

Dan ternyata ada donghua yang disebut guoman, yaitu donghua yang terinspirasi karya animasi dari negeri lain. Contohnya The King's Avatar, yang adaptasi gaya anime Jepang.

Sayangnya walau sudah lama ada dengan kualitas yang oke dan berbagai jenis genre, banyak yang baru tahu soal donghua. Padahal banyak film dan series donghua yang bagus-bagus, kayak Link Click, Monkey King, Heaven's Official Blessing, dan masih banyak banget lainnya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun