Mohon tunggu...
Luthfi Anggoro W
Luthfi Anggoro W Mohon Tunggu... Freelancer - Ya karyawan, ya penulis artikel. Hehehe

Ya karyawan, ya penulis artikel. Hehehe

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Cara Mengaktifkan Mode Kiosk di Windows 10, Bikin Fokus Kerja!

22 Maret 2024   23:43 Diperbarui: 22 Maret 2024   23:46 122
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Pixabay dengan edit pribadi

Anda bisa memilih aplikasi yang diinginkan lalu klik menu selanjutnya atau next.

  • Setelah proses selesai Anda bisa memilih tulisan close dan done.

  • Langkah berikutnya untuk mengaktifkan mode kiosk di Windows adalah dengan mencoba menggunakan mode tersebut dan login ke akun yang baru Anda buat.

    Apabila Anda ingin keluar dari mode Kiosk maka bisa menggunakan kombinasi keyboard CTRL + Alt + Del. Tujuan penggunaan mode Kiosk adalah agar membantu pengguna lebih fokus terhadap satu aplikasi saja untuk membantu menyelesaikan pekerjaan.

    Cara Mematikan Mode Kiosk di Perangkat Windows

    Jika Anda sudah menyelesaikan pekerjaan dan ingin menggunakan banyak aplikasi maka Anda bisa mematikan mode Kiosk pada Windows dengan langkah-langkah di bawah ini.

    1. Masuk ke menu pengaturan atau setting pada perangkat Anda.


    2. Pilih menu Navigasi lalu masuk ke akun dan family & others.

    3. Klik panel kanan kemudian pilih tulisan assigned access yang terdapat pada menu set up a Kiosk.

    4. Langkah berikutnya adalah Anda bisa memilih user Kiosk yang tertera di layar dan pilih tulisan remove Kiosk untuk menghapus Kiosk tersebut.

    5. Nanti akan muncul jendela peringatan di layar dan tetap pilih opsi Remove.

    6. Langkah terakhir adalah dengan memilih tulisan done yang berarti proses selesai.

    7. HALAMAN :
      1. 1
      2. 2
      3. 3
      Mohon tunggu...

      Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
      Lihat Inovasi Selengkapnya
      Beri Komentar
      Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

      Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
    LAPORKAN KONTEN
    Alasan
    Laporkan Konten
    Laporkan Akun