Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Arsitektur Zaman Hindia Belanda, Berlatar Belakang Bangunan Modern Raksasa yang "Mengganggu"

28 November 2020   11:53 Diperbarui: 28 November 2020   12:00 403
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi pribadi | Sebuah bangunan cantik jaman Hindia Belanda, dengan latar belakang bangunan tinggi modern, yang tidak peduli dengan konsep2 arsitektural ......

Dan, ini benar2 menggaggu kenyaman rumah sakit ini!

Bagaimana cara pasien2 beristirahat, sementara mereka membangun dengan suara2 berisik selayaknya sebuah proyek besar?

Kenyaman rumah sakit ini, jelas2 terganggu, dan "kenyamanan" pandangan mata" secara lingkungan dan arsitektral nya pun, sangat jelas terganggu. Ya, pembangunan apartemen ini sangat mengganggu kenyamanan. Baik suara2, pandangan mata dan keberadaan apartemen tinggi itu, bisa saja melihat2 privacy sebuah rumah sakit ......

Dokumentasi pribadi | Foto atas, adalah rumah Raden Saleh, dengan desain jaman Hindia Belanda, tetapi tiba2 muncul 3 tower modern tinggi, dekat sekali!
Dokumentasi pribadi | Foto atas, adalah rumah Raden Saleh, dengan desain jaman Hindia Belanda, tetapi tiba2 muncul 3 tower modern tinggi, dekat sekali!
Foto bawah, sangat dekat berhubungan dengan Bangsal L, sebuah bangsal ruang perawatan klas 2 dan klas 3, yang pastinya tidak nyaman, berdekatan dengan 3 tower raksasa!
Foto bawah, sangat dekat berhubungan dengan Bangsal L, sebuah bangsal ruang perawatan klas 2 dan klas 3, yang pastinya tidak nyaman, berdekatan dengan 3 tower raksasa!
Dokumentasi pribadi | Ini lokasi VIP Anggrek di rumah sakit ini, yang terdekat dengan apartemen raksasa itu! Bangunan fasilitas itu, DEKAT SEKALI! Bisa dibayangkan, kan? Bagaimana ke-tidaknyamanan-bagi pasien di VIP Anggrek ini, bahkan ketika apartemen itu sudah berdiri! Bukan hanya pas pembangunan saja, tetapi seperti ada "orang asing" berdiri tepat bersisian dengan orang perawatan, yang notebene merupakan pasien2 sakit yang membutuhkan kenyamanan!
Dokumentasi pribadi | Ini lokasi VIP Anggrek di rumah sakit ini, yang terdekat dengan apartemen raksasa itu! Bangunan fasilitas itu, DEKAT SEKALI! Bisa dibayangkan, kan? Bagaimana ke-tidaknyamanan-bagi pasien di VIP Anggrek ini, bahkan ketika apartemen itu sudah berdiri! Bukan hanya pas pembangunan saja, tetapi seperti ada "orang asing" berdiri tepat bersisian dengan orang perawatan, yang notebene merupakan pasien2 sakit yang membutuhkan kenyamanan!
Dokumentasi pribadi | Ini lokasi VIP Anggrek di rumah sakit ini, yang terdekat dengan apartemen raksasa itu! Bangunan fasilitas itu, DEKAT SEKALI! Bisa dibayangkan, kan? Bagaimana ke-tidaknyamanan-bagi pasien di VIP Anggrek ini, bahkan ketika apartemen itu sudah berdiri! Bukan hanya pas pembangunan saja, tetapi seperti ada "orang asing" berdiri tepat bersisian dengan orang perawatan, yang notebene merupakan pasien2 sakit yang membutuhkan kenyamanan!
Dokumentasi pribadi | Ini lokasi VIP Anggrek di rumah sakit ini, yang terdekat dengan apartemen raksasa itu! Bangunan fasilitas itu, DEKAT SEKALI! Bisa dibayangkan, kan? Bagaimana ke-tidaknyamanan-bagi pasien di VIP Anggrek ini, bahkan ketika apartemen itu sudah berdiri! Bukan hanya pas pembangunan saja, tetapi seperti ada "orang asing" berdiri tepat bersisian dengan orang perawatan, yang notebene merupakan pasien2 sakit yang membutuhkan kenyamanan!
Dokumentasi pribadi | Secara arsitektural, bagaimana pandangan pembaca sekalian? Sebuah Bangsal H dengan deasin jaman Hindia Belanda yang klasik, unik dan cantik, di belakangnya, muncul bangunan2 modern raksasa! Sungguh mengganggu pemandangan!
Dokumentasi pribadi | Secara arsitektural, bagaimana pandangan pembaca sekalian? Sebuah Bangsal H dengan deasin jaman Hindia Belanda yang klasik, unik dan cantik, di belakangnya, muncul bangunan2 modern raksasa! Sungguh mengganggu pemandangan!
Tentang keamanan

Dari kenyamanan saja, jelas rumah sakit ini sangat dirugikan. Karena lokasi VIP Anggrek yang merupakan tempat ruang perawatan yang nyaman dengan lingkungagn yang asri bagi pasien dan keluarganya, tetapi pada saat konstruksi, VIP Anggrek itu sempat di tutup sampai sekitar 1 tahun dan tidak bisa menerima pasien!

Mengapa?

Karena bangunan2 VIP Anggrek banyak retak2 karena pembangunan. Karena juga, apartemen2 itu jarak bebas nya sangat dekat! Dimana ini adalah fasilitas umum, yang akhirnya menjadi seperti "tidak punya privacy", karena orang2 yang membeli apartemen itu, akan bisa melihat2 rumah sakit dari ketinggian2 tertentu!

Apalagi ketika pembsngunannya. Tukang2 bisa dengagn leluasa untuk "mengintip" rumah sakit itu, yang akhirnya tidak punya privacy sama sekali. Kenyamanan sangat terganggu. Begitu juga kemanannya!

Bisa dibayangkan, ketika pembangunan terjadi, visa saja sebongkah kayu terlempar kearah rumah sakit itu. Atau, sebuah paku kecil saja, bisa membunuh seseseorang jika jatuh dan melayang dari ketinggian tertentu!

Keamananya sungguh sangat diragukan!

Apakah si pengembang itu tahu? Pastilah, tahu! Tetapi, apakah mereka mau tahu tengtang hal2 yang tidak berhubungan dengang konsumen2 nya? Pastinya, sama sekali tidak!!!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun