Mohon tunggu...
Yos Mo
Yos Mo Mohon Tunggu... Wiraswasta - Sports, Music, Technology Expert

pemerhati olahraga dan musik lagi getol melihat pertandingan surfing dan bulu tangkis very welcome to contact me at bolafanatik(at)gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Music Pilihan

Profil 6 Penerima Golden Buzzer Selain Putri Ariani di America's Got Talent Season 18

18 Agustus 2023   17:18 Diperbarui: 18 Agustus 2023   17:21 899
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Putri Ariani satu dari tujuh penerima Golden Buzzer di America's Got Talent season 18/foto: NBC.com

video audisi Mzansi Youth Choir di AGT 18/sumber: NBC

Nightbirde adalah penyanyi pemenerima Golden Buzzer di AGT musim 16 yang telah wafat karena sakit kanker. 

"It's OK" adalah lagu original Nightbirde yang dibawakan saat menerima Golden Buzzer. Lagu "It's OK " menceritakan ketabahan Nightbirde menjalani sakit berat yang dideritanya.

Chioma and The Atlanta Drum Academy

Chioma, bocah cilik berusia delapan tahun asal negara bagian Georgia, menerima Golden Buzzer dari host Terry Crews pada episode ketiga AGT 18.

Chioma and Atlanta Drum Academy bersama Terry Crews/foto: NBC.com
Chioma and Atlanta Drum Academy bersama Terry Crews/foto: NBC.com

Chioma dibantu teman-temannya dari The Atlanta Drum Academy, tampil atraktif memainkan alat musik perkusi dengan mata tertutup.


video audisi Chioma and Atlanta Drum Academy/sumber: NBC

Murmuration

Murmuration, kelompok tari asal Prancis yang dipimpin koreografer Sadek Waff. 

Grup ini dapat hadiah Golden Buzzer dari juri Howie Mandel di episode keempat AGT musim 18.

Aksi spektakuler Murmuration di AGT 18/foto: NBC.com
Aksi spektakuler Murmuration di AGT 18/foto: NBC.com

Aksi menawan ditampilkan oleh Murmuration yang melakukan gerakan sinkronisasi dengan mata tertutup, sehingga membuat ilusi yang menghipnotis penonton.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun