Mohon tunggu...
Budi idris
Budi idris Mohon Tunggu... Guru - Guru, Penulis Buku, Blogger inspiratif

Dengan tulisan mari berkarya dan berprestasi

Selanjutnya

Tutup

Ramadan Pilihan

Rekomendasi Sajian Kuliner di Kabupaten Labuhanbatu Selatan

26 April 2023   08:34 Diperbarui: 26 April 2023   08:49 2077
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi. Gulai masam ikan baung kuliner andalan kab Labuhanbatu Selatan, (sumber gambar tangkapan layar tribunnews.com)

Salah satu kekayaan Indonesia selain sumber daya alam yang melimpah terdapat juga berbagai sajian makanan dari berbagai daerah yang memiliki cita rasa mengundang selera.

Setiap daerah dengan keanekaragaman kultur budayanya berpengaruh juga terhadap masakan yang terkadang memiliki kesamaan namun berbeda nama dan sedikit perubahan dalam hal cita rasa.

Kabupaten Labuhanbatu Selatan salah satu daerah di Sumatera Utara juga memiliki berbagai makanan yang bisa dijadikan santapan dikala melintas atau singgah di daerah ini.

Di kala ingin makan siang dan malam kebetulan anda sedang berada di Kabupaten Labuhanbatu Selatan ada beberapa makanan yang menjadi menu andalan di daerah ini.

Jika ingin sedikit beralih dari masakan Minang yang terdapat di rumah makan minang yang sudah begitu fenomenal maka sajian yang akan saja bahas dalam tulisan ini bisa menjadi pilihan.


Kabupaten Labuhanbatu Selatan dengan lima kecamatan di dalamnya dimulai dari Kecamatan Kotapinang, Kecamatan Torgamba, Kecamatan Sungai Kanan, Kecamatan Kampung Rakyat dan kecamatan Silang kitang juga memiliki sajian khas daerah masing-masing.

Tiga kecamatan Kotapinang, Torgamba dan sungai kanan menjadi kecamatan yang dilintasi jalan provinsi dan nasional ini memungkinkan para pelintas jalan dari berbagai daerah melewati tiga daerah ini.

Jika anda sedang mencari makanan untuk santap siang atau malam saat  berada di perjalanan sekitar Kabupaten Labuhanbatu selatan ada beberapa makanan yang bisa saya rekomendasikan untuk dijadikan santapan.

Dari sekian banyak sajian pilihan kuliner di daerah ini mungkin 5 sajian berikut bisa di coba jika sedang berada di Kabupaten Labuhanbatu Selatan.

1. Gulai Asam Ikan Baung

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun