Mohon tunggu...
Bambang Trim
Bambang Trim Mohon Tunggu... Penulis - Pendiri Penulis Pro Indonesia

Pendiri Institut Penulis Pro Indonesia | Perintis sertifikasi penulis dan editor di Indonesia | Penyuka kopi dan seorang editor kopi.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Artikel Utama FEATURED

Buku Anak, Seberapa Berpengaruh Kini?

23 Juli 2018   07:30 Diperbarui: 16 Mei 2021   10:58 1773
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi Pribadi

Nomor tiga adalah sinergi antarmedia yamg harus dilakukan. Buku konvensional tidak dapat "bertempur" sendiri pada era kini. Ia harus berkoalisi dengan buku elektronik, media sosial, gim, radio, dan juga televisi jika menginginkan pengaruh dahsyat.

Saya pribadi sebenarnya rindu sekali kembali menulis buku anak sebagaimana saya lakukan pada akhir 1990-an. Satu prinsip sederhana yang saya pegang bahwa buku anak yang sukses itu adalah apabila anak mau membacanya hingga tuntas; apabila anak menjadikan tokoh di dalam buku sebagai tokoh identifikasi bagi mereka. Itu saja cukup.[]

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun