Mohon tunggu...
Baiq Dwi Suci Angraini
Baiq Dwi Suci Angraini Mohon Tunggu... Penulis - Menulislah Untuk Mengubah Arah

Pegiat dan penikmat karya

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

The New Normal World

10 Agustus 2020   12:01 Diperbarui: 10 Agustus 2020   12:23 74
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sebuah fenomena baru membuat dunia hari ini tertantang menyelesaikannya. Keruntuhan Barat dan kebangkitan islam, menjadi awal opininya. Kebangkitan Asia dan keruntuhan adidaya, menjadi awal wacananya. Yang manakah pada akhirnya akan menjadi nyata?

Maka biarkanlah opini dan wacana berkontes, toh mereka punya hak aspirasi yang sama. Biarkanlah isu runtuh dan bangkit berkompetisi, toh pemenangnya hanya ditentukan oleh masa. Tapi masalahnya, jika islam tak ikut mempertarungkan narasi.. Kelak umatnya ketinggalan bagian dalam kontribusi menyelamatkan dunia.

Harusnya, kita memang patut mulai berwacana. Memanaskan opini, memperebutkan panggung di antara kepala. Siapa pemenangnya, toh Allah sudah janjikan dalam catatan yang mudah diindera. 

dokpri
dokpri

Wacananya saat ini, sebuah era New Normal yang sebenarnya sederhana, kemudian dibuat sukar tiba-tiba. Di mana peran kita? Adalah, menormalkan apa yang semestinya wajib dinormalkan.

#TheNewNormal #NormalBaru

dokpri
dokpri

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun