Keterangan Gizi : Zat besi tinggi dari daging, vitamin dari lalapan dan buah, rempah khas Batak sebagai bumbu utama
Hari : Rabu
Menu : Nasi jagung porsi besar + ikan lele/gembung bumbu kuning +Sayur rebus (labu siam & wortel) + Pepaya
Keterangan Gizi : Omega-3 dari ikan, vitamin A & C dari sayur, karbohidrat kompleks dari jagung
Hari : Kamis
Menu : Nasi putih porsi besar + daging Ayam Napinadar (ayam berbumbu rempah khas Batak) + Tumis daun ubi tumbuk + Nanas
Keterangan Gizi : Protein tinggi dari ayam, vitamin & serat dari sayur, cita rasa kuat dari rempah Batak
Hari : Jumat
Menu : Nasi putih porsi besar + Telur Goreng/Rebus sambal andaliman + Rebusan jagung dan kangkung + Apel
Keterangan Gizi : Protein tinggi, serat tinggi dari sayur, antioksidan dari buah dan andaliman