Mohon tunggu...
Arya Wisnu Wardana
Arya Wisnu Wardana Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Ilmu Komunikasi UIN Sunan Kalijaga

Mahasiswa Ilmu Komunikasi UIN Sunan Kalijaga 20107030125

Selanjutnya

Tutup

Metaverse Pilihan

Rekap Hasil dan Ulasan Pertandingan MPL ID Season 7 Week 2: Alter Ego Too Strong

7 Maret 2021   20:16 Diperbarui: 7 Maret 2021   21:41 230
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Alhasil game pertama dimenangkan oleh RRQ Hoshi. Game kedua Bigetron Alpha sangat mendominasi permainan di Early hingga Mid Game. Namun diluar dugaan RRQ Hoshi berhasil membalikan keadaan dengan one straight push saat baru saja memenangkan Team Fight melawan Bigetron Alpha. Akhirnya pertandingan ini dimenangkan oleh sang juara bertahan RRQ Hoshi dengan skor 2-0 dan Alberttt keluar sebagai MVP.

Match 2 Geek Fam ID (2) vs Genflix Aerowolf (0)

Penutupan MPL ID Season 7 Week 2 mempertandingkan antara Geek Fam ID melawan Genflix Aerowolf. Pada pertandingan ini Geek Fam ID menurunkan BabyWWW, ADAM, Zunz, RenV dan Frzz. Sementara Genflix Aerowolf memainkan Marz, CLAY, Fredoqt, Watt dan Bravo. 

Geek Fam ID sepertinya memiliki game play yang lebih rapi dari permainan mereka sebelumnya. Setelah kemrain berhasil menang lawan Evos Legends, di pertandingan kali ini Genflix Aerowolf menjadi korban selanjutnya. Mereka menang dengan skor telak 2-0 atas tim Genflix Aerowolf dan berhasil keluar dari zona merah klasmen sementara.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Metaverse Selengkapnya
Lihat Metaverse Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun