Mohon tunggu...
Arnold Adoe
Arnold Adoe Mohon Tunggu... Lainnya - Tukang Kayu Setengah Hati

Menikmati Bola, Politik dan Sesekali Wisata

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

Gerindra dan Denny Siregar di Pusaran Polemik Foto Santri

6 Juli 2020   08:44 Diperbarui: 6 Juli 2020   09:04 2526
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sebenarnya, pernyataan Denny sebelum-sebelumnya tentang Gerindra juga pasti membuat telinga petinggi partai berlambang garuda emas itu menjadi panas.

Misalnya, Sebelum Ketum Prabowo didaulat menjadi menteri, pada Oktober tahun lalu. Denny saat itu  mengatakan bahwa jika Prabowo bersedia maka, akan membuat nama Gerindra menjadi buruk di depan publik.

"Pak @prabowo ... Sebagai ketua umum partai nomor 3 terbesar, menjadi menteri Pertahanan itu akan menjatuhkan nama @Gerindra partai bapak. Sekedar saran aja," cuit Denny saat itu.

Gerindra meradang, dan bahkan membalas melalui akun resminya, dengan menyatakan Denny sebagai penyebar hoax dan buzzer pembuat kegaduhan.

"Bung Denny, sebelum anda membicarakan perihal menteri yang memang juga belum diputuskan. Kami juga mau memberikan saran, menjadi buzzer dan menyebarkan hoax (ambulans) itu bukanlah hal yang dapat dibanggakan. Hal yang anda kerjakan selama ini hanya membuat kegaduhan, tidak lebih,"

Saling serang ini seperti akumulasi, karena sebelum-sebelumnya, Denny menganggap merapatnya Gerindra ke Jokowi hanya akan merugikan Jokowi, dengan istilah "duri dalam daging".

"Salah satu pertanyaan besar saya, ketika @Gerindra masuk dalam Kabinet @jokowi, benarkah dia akan menjadi kawan? Atau malah kelak menjadi duri dalam daging ??" kata Denny.

Kita tunggu saja bagaimana kelanjutan dari polemik ini. 

***

Lalu apakah Denny akan lepas dari pusaran polemik ini? Seperti biasa, saya menduga Denny akan kembali, kelit Denny terkenal licin dan bahkan pada akhirnya akan membuat dirinya semakin terkenal sebagai buzzer.

Hal lain adalah, soal Denny banyak pihak yang berkepentingan patut diduga masih ada pihak yang berkentingan terhadap kelihaian Denny sosial untuk membangun frame-frame (pembingkaian) pencitraan di media sosial.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun