Mohon tunggu...
Herdian Armandhani
Herdian Armandhani Mohon Tunggu... Jurnalis - Pemuda yang Ingin Membangun Indonesia Melalui Jejaring Komunitas

Kalau Tidak Mampu untuk Menjadi Pohon Beringin yang Kuat untuk Berteduh, Jadilah Saja Semak Belukar yang Sisinya Terdapat Jalan Setapak Menuju Telaga Air

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

KOPFI Bali Resmi Terbentuk: Wadah Baru Pecinta Film Islami di Bali

20 Maret 2016   20:53 Diperbarui: 20 Maret 2016   23:51 44
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Denpasar (Bali) – Berawal dari kepanitiaan nonton bareng Film Tausiyah Cinta beberapa bulan lalu. Pada akhirnya terbentuk sebuah komunitas pemuda muslim baru penggemar film Islami. Mereka menamakan dirinya KOPFI Bali yang merupakan kependekan dari Komunitas Pecinta Film Islami Bali. 

Nama KOPFI dipilih lantaran telah disepakati oleh alumni panitia nobar film Tausiyah Cinta sebagai bagian dari Komunitas KOPFI yang telah ada di Kota-Kota yang ada di Indonesia. Pengukuhan nama KOPFI Bali diselenggarakan Rumah Makan Wong Solo Jalan Merdeka, Kawasan Renon, Denpasar pada Sabtu (19/3) 2016 pada pukul 20.30 s/d 22.00 wita.

[caption caption="Dok.1(sumber : dok.pri)"][/caption]

Selain pengukuhan nama KOPFI Bali juga dibentuk pengurus KOPFI Bali. Pembina KOPFI Bali terdiri dari tiga orang yaitu Zulrahmad Lonthor,S.Si (Kang Dzul), Taufik Hidayat S.Kom,Cht dan Drh Mike Paujiah,S.KH. Sedangkan untuk Ketua KOPFI Bali terpilih Ismania Murtiningsih . 

Sementara Riyono dipilih menjadi sekretaris dan Ima sebagai bendahara KOPFI Bali. Kedepannya KOPFI Bali ingin merencanakan kegiatan nobar film Islami kembali. Kehadiran KOPFI Bali diharapakan bisa membawa pesan dakwah islam melalui film islami. KOPFI Bali juga mendukung lahirnya sineas-sineas muda untuk membuat film islami ditengah gempuran film-film yang kurang memiliki pesan mendidik kepada penonton.

 

caption caption="dok. 2 (sumber : dok.pri)"]
[/caption]

 

[caption caption="dok 3 (sumber : dok.pri)"]
[/caption]

[caption caption="DOK 4 (SUMBER : DOK.PRI)"]
[/caption]

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun