Mohon tunggu...
Arif Muhammad
Arif Muhammad Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

Menulislah untuk keabadian

Selanjutnya

Tutup

Gadget

SiKasep: Beli Rumah Tanpa Keluar Rumah

30 Juni 2020   20:57 Diperbarui: 30 Juni 2020   21:08 76
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber : www.busineessinsider.com

Lalu, setelah menentukan lokasi, kamu tinggal mencari informasi mengenai rumah yang ditawarkan. Semua ada di dalam SiKasep. Jadi kamu tak perlu googling lagi untuk cari-cari info.

Informasi yang tercantum sangatlah lengkap. Mulai dari informasi nama pengembang, alamat lokasi, spesifikasi rumah hingga berapa banyak unit yang masih ready. 

Setelah kamu menambatkan hatimu di salah satu rumah yang ditawarkan, kamu tinggal mencari bank pelaksaaan FLPP (Fasilitas Likuditas Pembiayaan Perumahan) yang menjadi penyalur KPR kamu.

Lagi-lagi SiKasep memberikan kemudahan. Kamu tak perlu repot-repot pergi ke bank. Di dalam aplikasi SiKasep disediakan informasi bank-bank mana saja yang memberika pelayanan. Selain itu kamu juga bisa melakukan pengajuan KPR dan memantau perkembangan aplikasi KPR kamu.

Hanya dalam satu aplikasi saja.

Praktis kan?

Nah, setelah pengajuan KPR dan kamu tinggal menunggu dihubungi pihak bank sambil duduk manis di rumah sambil nonton film favorit.

Sumber: Aplikasi SiKasep
Sumber: Aplikasi SiKasep

Setelah bank menghubungi dan menindaklanjuti pengajuan KPR kamu, dan kamu pun sudah melakukan akad (bukan akad nikah woy, yang jomblo santai napa), yaitu akad KPR, maka kamu tinggal kemas barang-barang kamu dan tinggal di rumah idaman kamu.

Wow?

Serius semudah itu?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun