Hai....,Â
Kamu termasuk orang tua kan?Â
Apakah pernah bertanya pada guru TK anakmu tentang belajar menulis cerita apa di kelas TK? p
Saya pernah loh,Â
Karena yg saya pikirkan adalah anak mulai menulis di Taman Kanak-kanak.Â
Pernah suatu hari saya bertanya pada anak saya ketika masih TK, "de, tadi di sekolah menulis apa? "
Bunda tahu apa jawabanya?Â
"Mama, tadi kami bermain"
Agak kecewa saya mendengar jawaban itu.Â
Padahal ini loh bunda kegiatan menulis anak anak TK: