Mohon tunggu...
Anita Sari
Anita Sari Mohon Tunggu... Guru - GURU di SMK N SUGIHWARAS.BOJONEGORO.JAWA TIMUR

Saya adalah pribadi yang suka belajar dan mau bekerja keras

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

BEST PRACTICE

27 Januari 2023   20:21 Diperbarui: 27 Januari 2023   21:12 146
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Menyusun Cerita Praktik Baik (Best Practice) Menggunakan Metode Star (Situasi, Tantangan, Aksi, Refleksi Hasil Dan Dampak)

Terkait Pengalaman Mengatasi Permasalahan Siswa Dalam Pembelajaran

 

  • Melalui pendekatan TPACK dengan pemanfaatan Kahoot untuk pelaksanaan asesmen formatif berupa kuis, peserta didik lebih semangat dan antusias saat mengerjakannya, karena ada unsur kompetisi juga sehingga membuat peserta didik semakin termotivasi untuk menjadi yang terbaik

    • Guru lebih aktif dalam membimbing peserta didik
    • Peserta didik merasa antusias dalam mengerjakan asesmen berupa kuis melalui Kahoot.
  • Faktor keberhasilan dalam pembelajaran ini ditentukan oleh hubungan kerjasama antara guru dan peserta didik, dimana dengan adanya instruksi guru yang jelas dan media pembelajaran yang menarik minat peserta didik, berbanding lurus dengan antusias peserta didik dalam berdiskusi dan praktikum.

    Pembelajaran dari keseluruhan proses kegiatan yang telah berlangsung adalah diperlukan adanya arahan dan instruksi yang jelas oleh guru dalam menyampaikan materi maupun tugas kepada peserta didik, sehingga peserta didik mampu memahami dan melaksanakan serta mendiskusikan tugas yang telah diberikan oleh guru.

    Guru telah melakukan 4 siklus dimana di setiap siklusnya mengalami peningkatan yang semakin baik dan pada siklus 4 ini, model dan metode serta media yang digunakan dirasa sangat efektif untuk mengatasi masalah yang diidentifikasi dibandingkan 3 siklus sebelumnya. Siklus ini  mampu meningkatkan motivasi belajar siswa karena siswa berperan aktif dalam pembelajaran sehingga mereka terlibat langsung dan lebih memahami materi yang diajarkan. Alasan mengapa siklus 4 ini adalah praktik terbaik karena pada siklus 4 ini adalah siklus yang memasukkan unsur keterampilan dalam pembelajaran, dimana pada 3 siklus sebelumnya unsur ini belum terlihat. Selain itu, pada siklus ini menggunakan media evaluasi (Kahoot) yang efektif dalam pelaksanaannya, karena peserta didik sangat antusias saat mengerjakan kuis jika guru menggunakan media evaluasi ini dibandingkan dengan Quizziz yang diterapkan pada siklus 1  2. Pada siklus 4 juga, peserta didik lebih terbiasa maju didepan kelas untuk mempresentasikan hasil pekerjaan dibandingkan 3 siklus sebelumnya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun