Mohon tunggu...
aminuddin
aminuddin Mohon Tunggu... Guru - GURU

MEMBACA, MENULIS

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Penyusunan Best Practice dengan Metode STAR, Pembelajaran Speaking Bahasa Inggris Kelas XII SMA

23 Januari 2023   09:24 Diperbarui: 23 Januari 2023   09:37 669
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sumber daya atau materi yang diperlukan untuk melaksanakan strategi ini adalah:

1. Alat

  • Laptop
  • Infokus
  • speaker

2. perangkat pembelajaran

  • RPP
  • LKPD
  • Instrumen penilaian

3. Sarana dan prasarana

  • Ruang kelas beserta kelengkapannya
  • Listrik

Dampak aksi dari langkah-langkah yang dilakukan

1. Setelah melaksanakan pembelajaran dengan menggunakan model PjBL dengan media powerpoint dan video dampaknya sebagai berikut:

  • Siswa menjadi lebih antusias dalam pembelajaran
  • Siswa menjadi lebih percaya diri dalam mengungkapkan pendapat dan tampil presentasi
  • Siswa menjadi lebih memiliki kesempatan untuk menyampaikan dan menampilkan ide-idenya.
  • Siswa menjadi lebih percaya diri dalam berbicara menggunakan bahasa inggris


2. Respon orang lain terkait dengan strategi yang dilakukan

Dalam proses pembelajaran dengan menggunakan model PjBL ini mendapat respon positif dari berbagai pihak, diantaranya:

  • Kepala sekolah: kepala sekolah memberikan respon positif dan mendukung penuh kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan.
  • Rekan sejawat: menurut rekan sejawat, guru secara keseluruhan sudah melaksanakan kegiatan pembelajaran dengan sangat baik, hal itu terlihat dari siswa yang tampak sangat antusias dan terlibat secara aktif saat kegiatan pembelajaran. Mereka juga berkeinginan untuk mencoba menerapkan model pembelajaran yang sama karena berdampak cukup besar terhadap motivasi, pemahaman dan hasil belajar siswa.
  • Dalam penggunaan model dan media ajar yang  digunakan di kelas, respon siswa sangat baik serta mereka  bersemangat dan antusias menerima pelajaran karena model    pembelajaran PjBL dan media ajar berbasis TPACK dapat memotivasi dan memudahkan mereka memahami materi pembelajaran yang disampaikan oleh guru.

Faktor keberhasilan dari strategi yang dilakukan antara lain yaiut:

  • Bimbingan dosen dan guru pamong yang sangat maksimal
  • Dukungan dari semua pihak terkait, kepala sekolah, teman sejawat,dan keterlibatan siswa yang sangat baik.
  • Penggunaan model, metode, dan media pembelajaran yang sangat tepat.
  • Sumber daya yang yang dimiliki sekolah yang cukup.

Pembelajaran dari keseluruhan proses 

Belajar akan lebih efektif jika siswa dilibatkan secara langsung dalam memecahkan permasalahan yang dihadapi. Dengan melibatkan siswa secara langsung dalam   pemecahan masalah, diharapkan siswa dapat memahami materi pembelajaran secara lebih menyeluruh dan mendalam. Guru juga harus lebih kreatif dan inovatif dalam melaksanakan pembelajaran seperti dalam memilih mode, metode, pendekatan, dan media pembelajaran, sehingga diharapkan dapat meningkatkan hasil belajar siswa secara maksimal dan bisa menjadi inspirasi bagi guru/teman sejawat lainnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun