Mohon tunggu...
Faisol
Faisol Mohon Tunggu... Wiraswasta - Lahir di Jember - Jawa Timur, Anak ke 2 dari enam bersaudara.

Instagram : akhmadf_21 Twitter : @akhmadf21

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Menjaga Keseimbangan dan Asupan dalam Makanan bersama Sayur Brokoli

23 Juni 2021   20:42 Diperbarui: 23 Juni 2021   20:55 290
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi : www.beautynesia.id

Bagi para pencinta kuliner, sayur yang satu ini disamping juga mudah cara memasaknya, juga memiliki gizi yang bagus bagi kesehatan tubuh kita.

Beberapa tips yang bisa anda lakukan untuk memasak sayur brokoli 

1. Dimakan mentah 

Sayur brokoli ini juga bisa langsung di makan waktu mentah. Pada saat mentah ini sangatlah mudah bagi kita untuk menyiapkannya.

Jika di makan mentah, maka cucilah bunga kol tersebut sampai bersih, sehingga tidak ada kotoran yang hinggap padanya, dan tentunya bunga kol ini bisa langsung di makan.

2. Direbus dengan cepat 


Brokoli jika di rebus, seratnya akan menjadi lunak dan tekstur dari bunga kol ini bisa di rebus dengan cepat.

Tentu sangat mudah bagi kita untuk merebus bunga kol ini, karena sayur yang satu ini, sangatlah gampang untuk memasaknya.

3. Di kukus 

Cara selanjutnya sayur brokoli juga bisa di kukus, dan bisa di jadikan sayur, karena teksturnya akan lebih lunak, dan sangat cocok di sandingkan dengan sambal pedas, bagi yang suka dengan sambal.

4.Ditumis

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun