Mohon tunggu...
Ibnu Jawe
Ibnu Jawe Mohon Tunggu... Guru - Freelance dan Pecinta Kopi Sekedar menghilangkan Depresi

Untuk apa menulis namamu di bio? Apa belum cukup namamu dalam setiap doaku pada Tuhan? Karena sebuah kebahagiaan tidak perlu dipamerkan kepada dunia.

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Hati yang Sehat

15 Februari 2021   05:05 Diperbarui: 15 Februari 2021   06:05 60
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Fiksiana. Sumber ilustrasi: PEXELS/Dzenina Lukac


Dalam diri manusia ada segumpal darah yg disebut dg hati, akan mempengaruhi perilaku atau sikap hidupnya,

Hati yg sehat akan terlihat pada sikap hidup yg penuh cinta kasih, memaafkan, memberi pertolongan serta menebarkan kasih sayang untuk kemanfaatan pada banyak orang

Hati yg sehat  juga akan mempengaruhi pola pikir menjadi positif,  cara pandang luas, dan memiliki orientasi kemanfaatan dan kebaikan jauh ke depan

Hati yg sehat itu menumbuhkan kemulyaan akhlak, hubungan yg baik pada sang pencipta, sesama manusia dan alam semesta, dalam posisi apapun bisa menawarkan solusi menyelesaikan permasalahan

Hati yg sehat menjadikannya orang menyenangkan, di sukai dan diharap kehadirannya oleh banyak orang, ditampilkan wajah penuh harapan dan senyum keikhlasan

Hati yg sehat bisa diusahakan dg memberi nutrisi peningkatan keimanan yaitu mendekat pada yang Maha Suci dalam berbagai kondisi, memperdalam keilmuan, berteman dg orang yg menyukai kebaikan dan kemanfaatan, serta perbanyak memberi  pada mereka yg dicintai atau membutuhkan

Ya Allah ampunilah kekhilafan kami, aamiin
Semoga bermanfaat

Kedewan, 14 Februari 2021
SriMinarti10Bjn

Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun