Mohon tunggu...
Abdur Rahman
Abdur Rahman Mohon Tunggu... Jurnalis - ABDURRAHMAN, mahasiswa ilmu pemerintahan, universitas abdurrab

apa yang kita takuti maka itulah yang kita hadapi

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Menghadapi New Normal di Tengah Pandemi

7 Juni 2020   15:24 Diperbarui: 7 Juni 2020   15:17 21
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Akhir-akhir ini masalah new normal sedang hangat hangatnya diperbincangkan di khalayak ramai. Mungkin sebgian orang belum tau persisis apa itu new normal?,new normal adalah perubahan perilaku untuk tetap menjalankan aktivitas normal namun dengan ditambah menerapkan protokol kesehatan guna mencegah terjadinya penularan Covid-19. 

Istilah ini merujuk pada tatanan baru yang  mana manusia harus bisa beradaptasi di tengah pandemi Covid-19. new normal menjadi salah satu pilihan yang diambil oleh pemerintah dalam merespon pandemi ini. Yang mana sampai sekarang penyebaran Covid-19 ini belum bisa dihentikan. 

Beberapa minggu belakangan ini angka kematian di indonesia akibat pandemi ini sudah mengalami penurunan dan angka orang yang sembuh mengalami hal sebaliknya yaitu meningkat.

New normal yang akan kita hadapi ini tidak terlepas dari protokol kesehatan kita masih tetap menggunakan masker saat keluar rumah dan memakai handsenitizer. Sisi lain dari new normal ini sekaligus untuk memperbaiki keadaan ekonomi di indonesia yang sekarang sedang terpuruk. 

Keadaan new normal ini belum di terapkan secara menyeluruh di indonesia karna yang hanya bisa menggunakan new normal hanya daerah yang angka Covid-19 nya menurun. Daerah yang diperbolehkan memakai new normal sudah boleh membuka tempat ibadah,tempat wisata, kantor dan pasar dengan Protokol kesehatan yang sama. 

Pihak who mengatakan walaupun Covid-19 mengalami penurunan tapi tidak semata-mata virus ini menghilang,manusia diharapkan bisa berdampingan dengan Covid-19 . Tetapi tentunya kita mengharapkan virus ini benar benar hilang karna sangat membahayakan manusia. Mudah mudahan Indonesia kembali normal dan menjalankan aktivitas seperti biasa dan memajukan indonesia tentunya. 

ABDURRAHMAN 

1865201001 

Ilmu pemerintahan

 fakultas sosial dan ilmu politik

Universitas abdurrab 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun