Mohon tunggu...
Sosbud

Polres Kuningan Titipkan Belasan Tahanan ke Lapas Kelas II

20 Juni 2017   23:15 Diperbarui: 21 Juni 2017   00:04 273
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
dok.polreskuningan.com

KUNINGAN- Satuan Tahanan dan Barang Bukti Polres Kuningan, Jawa Barat melakukan Penitipan Tahanan Lapas Kls ll Kuningan, Selasa (20/06/2017) di Mapolres.

Kegiatan tersebut dipimpin langsung Kasat Tahti Polres Kuningan Ipda Wawan Hernawan dengan pengawalan ketat Anggota gabungan Sat Tahti dan Sat Sabhara.

Tahanan yang dititip berjumlah 11 orang terdiri dari 10 orang laki dan 1 orang perempuan terdiri dari berbagai kasus.

Adapun tujuan dari penitipan tersebut adalah untuk mengurangi over kapasitas tahanan Polres Kuningan dan sebagai bentuk upaya penyesuaian dengan fasilitas /kamar tahaban yang dimiliki Polres Kuningan serta akan lebih mudah dan konsen dalam pengawasan para petugas jaga tahanan di lihat dari aspek pengamanan. 

Idam 

Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun