Mohon tunggu...
Zainul Abror
Zainul Abror Mohon Tunggu... Editor - Remaja

Mahasiswa UIN Sunan Kalijaga

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Gerakan Generasi Pemuda Hijrah di Media Sosial

9 Mei 2020   03:00 Diperbarui: 10 Mei 2020   03:43 652
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi perempuan yang bermain di tepi pantai. (sumber: pixabay.com/xaman)

Dari fenomena hijrah Islam yang terjadi di masyarakat merupakan bagian dari gerakan sosial baru yang berdampak pada generasi minelial.

Rumusan masalah adalah "bagaimana cara hijrah islam minelial berdasarkan paradigma berorientasi identitas" dalam menganalisis permasalahan tersebut, diperlukan menggunakan teori gerakan sosial baru.

Pada paradigma berorientasi identitas sebagai penunjang analisis utama yang dikaitkan dengan permasalahan, analisis yang berarti ada aktor atau masyarakat yang melakukan aksi hijrah secara bersamaan karena berbagai faktor dan tujuan. 

Berdasarkan gerakan sosial baru terdapat paradigma berorientasi identitas yang dijadikan sebuah analisis, yaitu 

1. Fenomena hijrah islam minelial, ekspresi yang timbul adalah ekspresi kuat berkembang hijrah islam di Indonesia. 

2. Ekspresi minelial dalam hijrah islam, terlihat pada gagasan yang maju dari para minelial yang memiliki pola pikir krisis dan terbuka. 


3. Peran dan posisi aktor minelial dalam melaksanakan hijrah tidak mudah, peran yang dapat ditunjukkan oleh minelial adalah mereka berperan sebagai muslim dan muslimah yang sesuai dengan ajaran agama islam.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun