Mohon tunggu...
Zahwa Diah A.P
Zahwa Diah A.P Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Teknik Informatika

Dream it, Wish it, Do it.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Tahapan Data Mining (KDD Process) dan Mengenal Data

26 September 2022   16:17 Diperbarui: 26 September 2022   18:54 1589
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Jadi, data objek ini digambarkan oleh atribut, yang mana data objek sebagai baris pada database dan atribut sebagai kolom pada database.

Tipe dari atribut itu sendiri:

1. Nominal merupakan kategori atau "kata benda". Contoh seperti warna rambut (hitam, putih, abu-abu dll.), nomor ID, status perkawinan dan lain-lain.

2. Binary merupakan atribut nominal yang hanya memiliki dua domain yaitu 0 dan 1. Contohnya adalah gender (laki-laki atau perempuan). Terbagi menjadi dua yaitu:

2.1 Symmetric binary = nilainya/kedudukan/kepentingannya sama.

2.2 Asymmetric binary = kebalikan dari symmetric binary atau nilainya tidak sama.

3. Ordinal. Contohnya seperti ukuran (kecil, sedang, besar), rangking ataupun grades.

 

Tipe atribut numerik:

1. Integer = bernilai real atau bilangan bulat.

2. Interval = satuan yang berukuran sama contohnya seperti tanggal kalender.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun