Mohon tunggu...
Prameysa AdeYesanti
Prameysa AdeYesanti Mohon Tunggu... Editor - mahasiswa

hallo selamat datang, terimkasih telah berkujug di profile kami

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Say No to Insecure, Inilah Dampak dan 5 Tips untuk Kamu Atasi Rasa Insecure

29 September 2021   14:13 Diperbarui: 29 September 2021   14:14 501
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

3. Hindari Orang-Orang Yang Toxic

 Lingkungan sekitarmu juga sangat berpengaruh padamu. Sebisa mungkin hindari orang yang tidak bisa support kamu dan yang selalu membuatmu merasa insecure dengan omongan negatifnya. Orang yang semacam itu akan membuat semangatmu runtuh Maka jalin hubungan dengan orang-orang yang selalu mendukungmu, penuh dengan kasih sayang dan membuatmu merasa nyaman dan diterima baik dengan mereka.

 4. Tidak Selalu Memikirkan Omongan dan Selalu Positif Thinking

 Kita tidak perlu selalu memikirkan dan menuruti kata orang lain. Kamu tidak diwajibkan untuk mengikuti ekpetasi mereka pada dirimu, selalu jadi versi mu sendiri maka kamu akan lebih dihargai banyak orang. Dan jangan selalu menaruh curiga pada orang lain yang dimana belom tentu yang kamu pikirkan ada pada pikiran mereka. Terkadang pikiran kita sendiri lah yang membuat kita merasa gelisah. Meskipun sulit kita harus tetap jaga selalu dari pikiran pikiran yang negatif.

5. Tidak Sibuk Mencari Validasi Ke Orang lain

 Jangan membuat kita merasa tertuntut demi sebuah pengakuan dari orang lain. Karena semua itu tidak akan ada habisnya. Disinilah rasa insecure mulai menggerogoti pikiran kalian. Tidak perlu susah payah memenuhi ekspetasi orang. Tidak perlu takut jika ada yang tidak suka padamu. Masih banyak orang yang mau menerima mu tanpa harus memaksa jadi orang lain.


Apalagi diusia muda waktunya mencari jati diri tapi tetap ingat untuk selalu menjadi versi terbaikmu sendiri.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun