Mohon tunggu...
Yayan Julhirun
Yayan Julhirun Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Antropologi Angkatan 21, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Tadulako

Mendaki gunung

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Review Materi Program Studi Antropologi Agama, Universitas Tadulako

19 Desember 2023   20:32 Diperbarui: 19 Desember 2023   21:10 72
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Kepercayaan Animisme.

Ada 5 unsur tentang agama (Koendjaranigrat).

 Bagaimana hubungan masyarakat dengan kekuatan kebudayaan dalam agama mestinya ada aturan-aturan.

 Bagaimana cara kita menggunakan pendekatan sebagaimana telah dikatakan bahwa yang menjadi objek studi Antropologi Agama adalah manusia dalam kaitan agama yaitu bagaimana pikiran, sikap dan perilaku manusia dalam hubunganya dengan yang gaib. Jadi bukan kebenaran yang igiologis berdasarkan keyakinan dan kepercayaan menurut ajaran agama itu masing-masing yang menjadi titik perhatian studi melainkan kenyataan yang berlaku empiris.

 Jika demikian cara ilmiah (metode) yang bagaimana kita dapat mempelajarinya lebih lanjut dalam hal ini ada beberapa cara yang dapat digunakan dalam studi Antropologi Agama, yaitu mempelajari dari sudut pandang sejarah atau sudut ajarannya yang bersifat normatif atau dengan cara deskriptif atau dengan cara empiris.

 Ke-4 cara tersebut dapat saling bertautan dan saling mengisi yang satu dan yang lainnya,


1. Metode Historis 

 Metode ini bersifat sejarah dengan maksud untuk menulusuri pikiran dan perilaku manusia tentang agamanya yang latar belakang sejarah yaitu sejarah perkembangan budaya agama sejak manusia masih sederhana budayanya sampai budaya agamanya yang sudah maju. Misalnya, bagaimana latar belakang sejarah timbul konsepsi manusia tentang alam gaib, kepercayaan terhadap alam roh, dewa sampai pada ketuhanan. Siapakah yang mula-mula mengajarkan ajaran ketuhanan bagaimana timbul dan terjadinya ajaran agama itu, bagaimana latar belakang sejarah sebab terjadinya agama itu dan bagaimana terjadinya agama itu yang dituangkan ke kitab suci.

2. Metode Normatif 

 Metode normatif dalam studi Antropologi, agama dipelajari norma-norma (kaidah-kaidah), patokan dan sastra suci agama maupun yang merupakan perilaku adat kebiasaan yang tradisional yang tetap berlaku baik dalam hubungan manusia dengan alam gaib maupun hubungan antar sesama manusia yang bersumber dan berdasarkan ajaran agama masing-masing.

3. Metode Deskriptif

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun