Mohon tunggu...
Widi Ayu A
Widi Ayu A Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Pelatihan Dasar Dasar Microsoft Word serta Edukasi Aplikasi Virtual Meeting

2 Januari 2022   18:38 Diperbarui: 2 Januari 2022   18:51 419
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pada tanggal 7 desember 2021 telah dilaksanakannya Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya. Mahasiswi bernama Widi Ayu Asokawati berasal dari Fakultas Teknik Informatika didampingi oleh Dosen Pembimbing Lapangan  Ardy Januantoro S.Kom.,M.MT telah melaksanakan KKN dengan program edukasi.

KKN kali ini dilaksanakan secara individu pada domisili masing-masing,mengingat saat ini masih dalam era covid-19. Edukasi ini berupa pelatihan dasar-dasar Microsoft Word dan Edukasi Aplikasi Virtual Meeting di Yayasan Al-Kahfi Nginden Baru IV RT 02/RW 04,Nginden Jangkungan,Sukolilo,Surabaya,Jawa Timur.

Mahasiswi bernama Widi Ayu Asokawati melakukan program KKN berupa edukasi yang berisi latihan dasar Microsoft Word serta edukasi Aplikasi Virtual Meeting ; Zoom dan Google Meeting untuk mengenalkan aplikasi dari Microsoft Word sebagai media teknologi yang mempermudah manusia dalam pengolahan data dan kata.

Pengenalan ini dilaksanakan di Yayasan Al-Kahfi kepada anak-anak berusia 12 sampai 13 tahun berupa  pengolahan kata dan data menggunakan aplikasi Microsoft Word. Selain pengenalan aplikasi ini,widi ayu juga mengedukasi dan mengajari bagaimana cara  mengoperasikan aplikasi zoom dan google meeting sebagai dasar pengetahuan teknologi virtual meeting.

Di era pademi seperti saat ini masih banyak anak-anak yang kekurangan ilmu ataupun susah dalam mendapatkan ilmu teknologi.


 Pelaksaan kegiatan kkn ini dilaksanakan selama 12 hari,dengan batas waktu yang ada materipun disusun secara rinci dan sejelas mungkin agar anak-anak mdah memahami dan menyerap kedalam memori.

Pengenalan aplikasi Microsoft word ini selain penjelasan umumnya,dilakukan juga latihan dan games berupa pengerjaan soal yang dikerjakan oleh anak-anak.

Dengan adanya keterbatasan akses laptop,anak-anak dibagi menjadi 2 kelompok,selain mendapat materi,mereka juga mencoba menghargai pendapat atau memberi kesempatan yang sama pada teman sekelompoknya untuk mengakses aplikasi Microsoft word dan mencoba menyelesaikan soal yang sudah diberikan.

Selain pengenalan aplikasi microsoft word ,anak-anak seperti ini perlu diberi pembelajaran mengoperasikan sendiri aplikasi zoom dan google meeting agar waktu pembelajaran daring secara mandiri bisa mengoperasikannya.

Dokpri
Dokpri
Dokpri
Dokpri

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun