Mohon tunggu...
Warnida
Warnida Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Mahasiswa Pendidikan Masyarakat Universitas Sriwijaya

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mewujudkan Budaya Tidak Membuang Sampah Sembarangan di Sekolah

25 November 2023   08:15 Diperbarui: 25 November 2023   08:21 484
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Tidak buang sampah sembarang merupakan perilaku yang harus dilakukan, termasuk di area sekolah. Karena tempat belajar sudah seharusnya menjadi ruang yang rapi dan bersih. Agar pembelajaran dapat berlangsung dengan kondusif.

Adapun kesadaran tentang menjaga lingkungan sebaiknya dimulai dari diri sendiri. Salah satunya dengan memahami bahwa dampak buang sampah sembarang akan sangat merugikan. Sehingga, tidak hanya di lingkungan sekolah saja. Dalam kehidupan sehari-hari perilaku buruk tersebut dapat dicegah.

Melalui tindakan secara langsung untuk merawat kelestarian lingkungan sekolah. Bukan tidak mungkin, hal itu juga bisa menginspirasi orang lain. Untuk turut berkontribusi melakukan perilaku yang sama. Selain itu, bergabung dengan ekstrakurikuler maupun kelompok anti sampah bisa menjadi langkah positif yang dapat ditempuh. Dengan begitu, akan banyak pelajaran baru tentang pentingnya menjaga kebersihan sekolah yang didapatkan.

Demikian dapat disimpulkan bahwa dengan langkah sederhana seperti tidak membuang sampah, maka lingkungan belajar yang nyaman dan indah dapat tercipta. Tentunya, diperlukan peran penting seluruh anggota sekolah dalam mewujudkannya.

Penulis: Indriyani, Evi, Novitasari, Yudi Afriansyah, Sandi Kurniawan

Pembimbing: Warnida, S.Pd.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun