Masyarakat pun mulai saat itu saling memberitahu dari mulut ke mulut dan merekomendasikan jamu mba katmi untuk dibeli.
Eli tidak apa-apa jika hanya mengalami kerugian puluhan ribu saja, baginya kepercayaan pelanggan tak ternilai harganya.
Pembudayaan olahraga ini harusnya didukung pemerintah.
salah satu faktor yang mendorong orangtua menyekolahkan anaknya ke pesantren adalah karena pertimbangan akhlak dan moral