Mohon tunggu...
Uchan dug
Uchan dug Mohon Tunggu... Freelancer - Mahasiswa Pascasarjana UIN Banten

langkah awal untuk bisa berkarya dalam tulisan, mungkin ini akan menjadi wadah tentang tugas kampus saya dan cerita kehidupan saya, dan interpretasi terhadap lingkungan sekitar

Selanjutnya

Tutup

Worklife

Move On Itu Universal

3 April 2021   20:50 Diperbarui: 3 April 2021   21:05 95
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber gambar : economy.okezone.com

banyak yang memaknai "move on" dengan berbagai pandangan, sehingga kalimat "move on" selalu di tujukan kepada orang-orang yang masih terjebak dalam masa lalu. seperti kisah asmara yang rumit dan bahkan kandas, namun seseorang masih terjebak dalam kenangan manis dan pahit di masa lalunya, sehingga membeuat seseorang yang sedang terjebak dalam masa lalu dan kenangannya itu, sering kita sebut orang yang tidak bisa move on.

move on adalah kalimat universal agar seseorang yang terjebak dalam masalalunya bisa melangkah maju untuk menjalani kehidupan yang baru. bukan hanya pada persoalan asmara move on itu, namun pada gaya pendidikan kita harus segera move ke era digital, pasar pun harus move ke digital.

move on terpenting untuk masyarakat indonesia adalah harus segera move on dari kebiasaan lama yang membelenggu, kita harus menemeukan cara baru yang bisa membebaskan, karena yang membebaskan akan melahirkan ide gagasan yang brilian dalam menghadapi tantangan zaman.

MOVE ON dalam USAHA

nah kalian harus tau nih, move on dalam bidang usaha. kalau kalian ga segera move on, saya pastikan usaha mu akan segera galau berat alias glung tikar, kenapa bisa seperti itu, kalau kata darwin tuh kita ini harus mampu adaptasi dengan lingkungan sekitar untuk bagaimana bisa meuju ketahap progres. nah kalau usaha mu stagnan terus kau masih melakukan cara yang kuno, nah pasti itu pasti kantong usaha mu galau beeet.

move on dala usaha itu adalah usaha kita sekarang harus berbasis digital, produk dengan kemasan yang ketika dikirimkan tidak mengecewakan karena dikemas dengan rapi. pelayan, produk dan cara pemasaraan dalam usaha mu harus segera move on, karena dalam kondisi covid - 19 ini, kalau tidak segera move on, di pastikan deh kamu bakal galau mikirin usaha muh, maka segera move manajemen usaha mu ke dalam sistem digital.

apalagi umkm yang diharapkan pemeritah untuk bisa memulihkan kondisi ekonomi nasional, karena ketika tahu 98 indonesia mengalami krisis moneter dan salah satu yang mampu menyelamatkan kita dari krisi itu adalah para pelaku umkm, makanya nih sekarang pemerintah supplay betul-betul para pelaku usaha mikro, ya walaupun pada akhirnya banayak mafia dalam proses penyaluran bantuan itu.

tapi anehnya juga gaya penyaluraan bantuan itu ga di evaluasi atau sengaja sih, bukan hanya tidak tepat sasaran tapi itu salah penggunaaan anggaraan bantuan, untuk bagaimana usaha negara mengemblikan stabilitas ekonomi nasional.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun