Mohon tunggu...
Tiyah Wahyuni
Tiyah Wahyuni Mohon Tunggu... Guru - Perempuan

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Hubungan Antara Self Awareness dan Percaya Diri

1 November 2018   23:31 Diperbarui: 1 November 2018   23:31 435
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Self awareness dalah kesadaran diri, menggenali diri sendiri,  paham akan diri sendiri, membantu  kita mengetahui sejauh mana diri kita mengenal pribadi diri sendiri

Kesadaran sendiri ada 2 macam.  Yaitu:

1. Kesadaran diri publik, orang yng seperti ini biasanha tindakan-tindakannya dilakukan dengan harapan agar diketahui orang lain.  Orang dengan kesadaran diri publik yang tinggi cenderung selalu berusaha untuk melakukan penyesuaian diri dengan norma masyarakat.

2. Kesadaran diri pribadi,  orang dengan kesadaran pribadi tinggi kebalikan dengan kesadaran diri publik.  Tindakannya mengikuti standar dirinya sendiri. Mereka tidak peduli dengan norma sosial, mereka nyaman-nyaman saja berbeda dengan orang lain,  bahkan mereka sering ingin tampil beda.

Kesadaran diri (self awareness)  diyakini merupakan salah satu dari sekian banyaknya kunci keberhasilan hidup,  salah satu definisi dari self awareness,  ada tiga hal yang harus dikenali:

1. Nilai dan tujuan yang dimiliki

2. Kebiasaan, gaya, kekuatan dan kelemahan diri

3. Hubungan antara perasaan, pemikiran, Dan tingkah laku

Atau

Affect (perasaan)

Behavior ( tingkah laku)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun