Mohon tunggu...
Tina kristina
Tina kristina Mohon Tunggu... Mahasiswa - TinaKristina

Fakultas Sastra Indonesia Universitas Pamulang

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kritik Pementasan Drama "Sepasang Merpati Tua" Karya Bakdi Sumanto

28 April 2021   16:06 Diperbarui: 28 April 2021   16:14 22235
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Drama merupakan jenis karya tulis yang dapat di tampilkan diluar ruang maupun didalam ruang. Drama diperankan lebih dari satu orang. Drama terdiri dari beberapa jenis, diantaranya yakni drama musical. Dalam drama memiliki unsur instrinsik dan ekstrinsik.

Pada kesempatan ini saya ingin mendeskripsikan pementasan drama'' SEPASANG MERPATI TUA ''KARYA BAKDI SUMANTO dalam channel Agoessam. Pementasan drama ini termasuk jenis drama muskial, karena dalam pementasan Drama tersebut berisikan kisah kehidupan manusia yang dikemukakan di pentas berdasarkan naskah, menggunakan percakapan, gerak lagu-lagu.

Drama musical merupakan jenis drama yang menampilkan dialog dengan diiringi music dan gerak-gerakan seperti tari. Pada bulan april yang lalu pementasan drama sepasang merpati tua ditayangkan dalam media youtube.

Berikut analisis unsur instrinsik dalam drama sepasang merpati tua karya bakdi sumanto pada channel Afoessam :

1.Tema : tema dalam drama ini ialah tentang sebuah kisah kehidupan sepasang nenek dan kakek.

2.Judul : sepasang merpati tua.

3.Tokoh dan penokohan : adapun tokoh yang terdapat dalam naskah drama "Sepasang Merpati Tua" karya Bakdi Soemanto ada dua orang, yaitu kakek dan nenek.

Penokohan dalam drama ini yaitu tokoh kakek digambarkan sebagai lelaki yang cerdas, kritis terhadap pemerintah, peduli terhadap rakyat kecil dan masyarakat sekitar. Sedangkan karakter tokoh nenek digambarkan sebagai wanita yang romantis, gengsi, dan cengeng.

4.Latar : Adapun latar (latar waktu dan tempat) yang ada dalam naskah drama "Sepasang Merpati Tua" karya Bakdi Soemanto adalah di ruang tengah menjelang malam.

5.Alur : Adapun alur yang ada dalam naskah drama "Sepasang Merpati Tua" karya Bakdi Soemanto adalah alur maju. Hal ini dapat kita lihat pada pengaluran berikut ini :

-Nenek menyinggung pekerjaan kakek yang tidak lain hanyalah bersolek.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun