Mohon tunggu...
TAUFIK HIDAYAT
TAUFIK HIDAYAT Mohon Tunggu... Guru - Love, Bless and Dreams Comes True ❣️

Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum SMK Penerbangan Angkasa Nasional (SPAN) Medan sejak Senin, 18 Maret 2024. Pendaftaran atau hal lain hubungi WA: 0895402152102. 💫⭐✈️🛫🗺🥇 . Menyukai dunia bulutangkis dan suka menulis. I hope i will find new things here. Terima kasih yang sudah vote dan kasih komentar. Salam Kompasiana.

Selanjutnya

Tutup

Olahraga

Seru, Daftar 35 Emas Asian Games (28/9), Indonesia Butuh Suntikan Emas

27 September 2023   21:19 Diperbarui: 28 September 2023   00:40 554
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Aksi Sanggoe Darma Tanjung di Asian Games (Foto twitter.com/@CGTNSportsScene) 

Perhelatan Asian Games 2023 Hangzhou China berlanjut di hari kelima, Kamis 28 September dengan memperebutkan sebanyak total 35 medali emas. 

Adapun cabang olahraga yang memperebutkan medali emas adalah sebagai berikut:

  • Renang 7 medali emas
  • Sepeda Track 3 medali emas
  • Berkuda 1 medali emas
  • Anggar 2 medali emas
  • Senam Artistik 5 medali emas
  • E-Sports 1 medali emas
  • Go (semacam catur) 1 medali emas
  • Menembak 5 medali emas
  • Taekwondo 2 medali emas
  • Voli Pantai 1 medali emas
  • Wushu 7 medali emas

Hari keempat Asian Games, Indonesia membawa 1 keping medali perak skateboard, 2 keping medali perunggu wushu. 

Peraih medali Asian Games hari keempat untuk Indonesia (Foto twitter.com/@KEMENPORA_RI) 
Peraih medali Asian Games hari keempat untuk Indonesia (Foto twitter.com/@KEMENPORA_RI) 

Sanggoe mengaku ingin ke Olimpiade Paris namun ia tidak tercantum dalam kualifikasi karena tidak dikirimkan (Foto twitter.com/@CGTNSportsScene) 
Sanggoe mengaku ingin ke Olimpiade Paris namun ia tidak tercantum dalam kualifikasi karena tidak dikirimkan (Foto twitter.com/@CGTNSportsScene) 

Sanggoe adalah skater terbaik di ASEAN (Foto twitter.com/@CGTNSportsScene) 
Sanggoe adalah skater terbaik di ASEAN (Foto twitter.com/@CGTNSportsScene) 

Ia belajar otodidak sejak umur 5 tahun (Foto twitter.com/@CGTNSportsScene) 
Ia belajar otodidak sejak umur 5 tahun (Foto twitter.com/@CGTNSportsScene) 

Peraih medali Asian Games hari keempat untuk Indonesia (Foto twitter.com/@KEMENPORA_RI) 
Peraih medali Asian Games hari keempat untuk Indonesia (Foto twitter.com/@KEMENPORA_RI) 

Peraih medali Asian Games hari keempat untuk Indonesia (Foto twitter.com/@KEMENPORA_RI) 
Peraih medali Asian Games hari keempat untuk Indonesia (Foto twitter.com/@KEMENPORA_RI) 

Saat ini Indonesia berada di peringkat 8 sementara dengan 3 emas, 2 perak dan 6 perunggu. Thailand menjadi negara ASEAN teratas dengan membawa 6 emas, 3 perak dan 8 perunggu. 

Jadwal Main Atlet Indonesia

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun