Kompasiana Gila 2 adalah tulisan untuk tidak putus asa dalam menulis. Teruslah menulis untuk kebaikan. Kalau tulisan kita dinilai baik itu bonus.
Maraton nulis di awal tahun sudah selesai, 16 Januari 2021. Ada yang finis dengan masih menyisakan energi, ada yang terengah-engah bersusah paya