Mohon tunggu...
Syaifullah Amin
Syaifullah Amin Mohon Tunggu... Wiraswasta - Writer
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Writer

Selanjutnya

Tutup

Otomotif

Chassis Dynamometer Solusi Uji Performa Kendaraan

8 Januari 2021   15:06 Diperbarui: 8 Januari 2021   15:08 422
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dynamometer adalah sebuah alat pengujian yang berfugnsi untuk melakukan pengukuran pada seberapa besar daya dan juga torsi maksimal yang dihasilkan  oleh sebuah kendaraan, dan juga digunakan untuk melakukan pengujian pada RPM berapa kendaraan tersebut menghasilkan daya dan juga torsi maksimal. Dynamometer ini memiliki berbagai macam jenis pengujian, tergantung pada jenis pengujian seperti apa pengujian tersebut dilakukan.

 Untuk chassis dynamometer, alat ini digunakan untuk melakukan pengujian pada kendaraan roda 2 dan juga roda 4, sementara itu engine dynamometer digunakan untuk melakukan pengujian pada engine yang terdapat pada sebuah kendaraan. 

Dan transmisi dynamometer digunakan untuk melakukan pengujian pada transmisi kendaraan. Tujuan utama dilakukan pengujian chassis dynamometer adalah untuk mengetahui kondisi pada sebuah mesin, apakah mesin masih dalam kondisi yang optimal.

Kali ini kita akan berfokus pada alat chassis dynamometer, sebagaimana yang sudah dijelaskan diawal tadi, alat ini dapat melakukan pengukuran pada daya dan juga torsi pada sebuah kendaraan, dalam keadaan mesin sudah terpasang secara keseluruhan. Selain itu alat ini juga bisa digunakan untuk melakukan pengujian pada emisi gas buangan serta perbandingan bahan bakar dan juga udara.

Bagaimana Cara Kerja Alat Chassis Dynamometer?

Berdasarkan cara kerja pada alat chassis dynamometer, kita bisa membaginya kedalam 2 bagian:

1. Axle Dynamometer

Untuk cara pengujiannya, metode axle dynamometer ini pertama tama untuk tiap axle dan juga As roda pada kendaraan harus terhubung ke alat uji. Dan juga roda pada kendaraan juga akan dilepas dan akan diganti dengan menggunakan alat uji pada roda As tersebut. 

Setelah itu alat yang terhubung langsung menuju ke As kendaraan akan memutar roda kendaraan pada kecepatan yang ditentukan, setelah itu hasil dari pengujian dapat ditampilkan pada layar display yang sudah disediakan.

2. On Wheel Dynamometer

made-in-china.com
made-in-china.com
Pengujian yang satu ini akan dilakukan dengan cara meletakkan kendaraan diatas alat, dan roda kendaraan tepat berada diatas roller dynamometer. Setelah itu roda kendaran akan berputar semberi memberikan gaya putaran pada roller chassis dyanometer, setelah itu hasil dari pengujian tersebut dapat kita lihat pada display alat.

 

Sumber : Testing Indonesia

Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun