Mohon tunggu...
sulis tiyono
sulis tiyono Mohon Tunggu... Penulis - Tentang Saya

Perkenalkan diri, nama saya sulistiyono merupakan seorang penulis yang memberikan berita-berita penting agar dapat menambah banyak wawasan kepada teman-teman yang ada di kompasiana. Terima Kasih

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Wisata Kuliner di Medan Polonia, Surga Dunia Pecinta Kuliner

16 November 2021   04:05 Diperbarui: 16 November 2021   04:34 488
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kuliner. Sumber ilustrasi: SHUTTERSTOCK via KOMPAS.com/Rembolle

Kabar gembira untuk pecinta kuliner di Indonesia, Kali ini kamu wajib mencoba kuliner medan yang ada di polonia. Simak beberapa tempat ini yang merupakan tempat yang menyedia makan terenak yang wajib kalian cicipi.

Kuliner Medan Polonia

1. Mie Pangsit AWEK

Mie pangsit awek ini menyediakan berbagai jenis mie pangsit ayam, mie pangsit babi (non-halal) dan hokkien mie yang sudah tidak perlu di ragukan lagi untuk rasanya, berlokasi di depan pajak pagi di jalan ternak polonia.

2. Siobak Peng BUNTHONG

Siobak peng (nasi babi/non halal) bunthong buat kalian non muslim boleh mencoba nasi siobak bunthong yang berlokasi di sebelah mie pangsit awek.

3. Kopitiam AHENG

Buat kalian penikmat kopi, kalian wajib coba kopitiam Aheng karena kopi terbuat dari biji kopi original sangat nikmat dan harum. Selain itu tersedia juga gorengan seperti bakwan,risol, ubi goreng dan tahu isi. Kopitiam aheng ini berada di pasar pagi di jalan ternak polonia.

4. Nasi padang ABAS

Nah, rumah makan ABAS di jalan ternak polonia juga tersedia nasi padang, lontong sayur dan nasi sayur. Tersedia lauk yang enak seperti rendang sapi, kepala kakap gulai, rendang jengkol, telur dadar padang, sambel teri kacang dan masih banyak lagi lauk pilihan yang bisa kalian coba.

5. Rm.Ibu Jujuk

Rumah makan Ibu Jujuk ini sudah tidak asing untuk warga polonia yang menyajikan makan khas padang dan soal rasa sudah tidak perlu di ragukan lagi.

6. Misop Blitar

Kalau yang terakhir ini sudah tidak asing lagi buat warga medan karena misop blitar cukup dikenal oleh kalangan pecinta kuliner dan pastinya pengunjungnya sangat ramai serta kalian harus ngantri untuk membelinya.

Keenam kuliner di medan polonia ini rekomendasi buat kalian yang sedang liburan ke medan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun