Mohon tunggu...
Suhendi
Suhendi Mohon Tunggu... Jurnalis - Pelajar

Bos Muda

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Cara Mengurus HKI dengan Mudah dan Cepat

22 Mei 2024   13:06 Diperbarui: 22 Mei 2024   13:18 39
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Dilansir dari Green Publisher, Hak Kekayaan Intelektual (HKI) adalah hak untuk mendapatkan perlindungan hukum atas kekayaan intelektual sesuai dengan peraturan yang berlaku di bidang HKI, seperti UU Hak Cipta, Paten, Desain Industri, Rahasia Dagang, Varietas Tanaman, Sirkuit Terpadu, dan Merek yang telah disahkan oleh ITB.

Cara Mengurus HKI dengan Mudah dan Cepat

Untuk mengurus HKI, Anda hanya perlu mengikuti delapan langkah sederhana berikut:

1. Kunjungi situs e-hakcipta.dgip.go.id.
2. Daftar untuk mendapatkan username dan password.
3. Login menggunakan akun yang telah Anda buat.
4. Unggah dokumen persyaratan yang diperlukan.
5. Lakukan pembayaran sesuai dengan kode yang diberikan.
6. Tunggu proses pengecekan hingga selesai.
7. Pendaftaran Anda bisa disetujui atau ditolak.
8. Jika disetujui, unduh dan cetak sertifikat Anda.


Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun