Mohon tunggu...
Soetiyastoko
Soetiyastoko Mohon Tunggu... Penulis - ☆ Mantan perancang strategi pemasaran produk farmasi & pengendali tim promosi produk etikal. Sudah tidak bekerja, usia sudah banyak, enerjik. Per 30 April 2023 telah ber-cucu 6 balita. Gemar menulis sejak berangkat remaja - Hingga kini aktif dikepengurusan berbagai organisasi sosial. Alumnnus Jurusan HI Fak.SOSPOL UNPAD, Angkatan 1975

Marketer, motivator yang gemar menulis, menyanyi dan membaca

Selanjutnya

Tutup

Otomotif

Percayakan Pada Yang Profesional, JNE

18 Januari 2022   04:18 Diperbarui: 18 Januari 2022   05:23 228
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Transportasi. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Wirestock

Percayakan Pada Yang Profesioanal, JNE.

Soetiyastoko

Pernah, 'gak, sih ? Kalian benar-benar menginginkan sesuatu, tapi amat sulit diwujudkan.

Akhirnya, kalian cari yang mirip. Kemudian setelah cari kesana-kemari 'gak ketemu juga. Sudah kontak kesana kemari. Hasilnya "zong" alias nihil.

Bersyukur aku dapat alamat pengrajin yang bisa mewujudkannya. Sayangnya dia tidak biasa bekerja dengan tembaga atau perunggu. Padahal itu yang kuharapkan.

Ada yang bisa, di pulau Lombok, tapi dia tidak mau mengerjakan order duplikat karya orang lain. Hanya mau memujudkan dari sketsa atau gambar baru dan asli. Bukan foto.

Akhirnya demi memuaskan impianku, aku bersepakat dengan pengrajin keramik dari Plered, Purwakarta.

Dia janjikan, nanti diglazzur-dilapis porselen sewarna tembaga, teksturnya pun akan tampak seperti jejak logam dipalu. Pokoknya bakalan keren.

Keuntungan dari bahan tanah liat, perawatannya mudah cukup dicuci dengan air. Tapi harus hati-hati. Resikonya pecah total atau "gumpil", cacat sedikit.

Biar aman dan tenang, patung duplikat itu, aku asuransikan. Itupun karena saran dari kolektor lukisan dan benda seni terkaya di kota-ku.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun