Mohon tunggu...
Siti Fatimah Intan Rahmi
Siti Fatimah Intan Rahmi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Universitas Airlangga

Menyukai bisnis start-up

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Bagaimana Langkah Menciptakan Startup untuk Generasi Millenial Indonesia?

12 Juni 2022   08:24 Diperbarui: 12 Juni 2022   08:29 119
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sebuah kemitraan yg baik akan membangun solusi yg bermanfaat untuk kepentingan keduanya. Tidak terdapat salahnya pula bermitra dengan kompetitor karena bisa menggabungkan strategi antara kelebihan kompetitor dan kelebihan yang kamu miliki untuk mewujudkan penemuan terkini yang sanggup memenangkan pasar.

Selain tiga cara diatas, generasi millenial perlu diasah untuk siap terjun ke industri startup. Adapun salah satu upaya yang dilakukan pemerintah yaitu dengan mendirikan pelatihan untuk generasi millenial agar lebih berkembang. Dilansir dari kemenperin.go.id, Kementerian Perindustrian berupaya meningkatkan kompetensi SDM industri dengan memberikan pendidikan dan pelatihan vokasi, pemagangan, dan sertifikasi.  Generasi millenial yang unggul, tentunya harus memiliki pondasi yang kuat untuk meningkatkan kapabilitas SDM dibidang digital guna nantinya akan menyerap banyak tenaga kerja.

Dalam rencananya setiap tahun 1800 SDM akan dilatih untuk mengembangkan inovasi dan membangun perusahaan-perusahaan startup. Selain itu, ada banyak lembaga pendidikan nonformal yang menawarkan kursus yang dirancang untuk membantu membangun bisnis usaha dan membantu para pemimpin perusahaan mengembangkan keterampilan interpersonal atau soft skills.

Pelatihan ini dapat berupa pembinaan, monitoring, dan seminar mulai dari membangun konsep, Human Resource, Finance, hingga Programming.

Pada dasarnya, startup adalah sebuah bisnis yang memenuhi kebutuhan masyarakat di era digital yang serba canggih ini dengan limpahan kreativitas dan inovasi, menjadikan  startup sebagai tempat dimana setiap orang dapat memenuhi kebutuhannya. Startup juga merupakan kegiatan bisnis anak muda, paralel dan selaras dengan teknologi, inovasi dan kreativitas adalah kuncinya. Generasi millenials yang unggul adalah generasi yang berani melangkah untuk masa depan.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun