Mohon tunggu...
Rifki Feriandi
Rifki Feriandi Mohon Tunggu... Relawan - Open minded, easy going,

telat daki.... telat jalan-jalan.... tapi enjoy the life sajah...

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Asli Keren Parah, Ada Layanan Studio Musik di Perpusnas

6 Mei 2021   13:00 Diperbarui: 6 Mei 2021   13:04 1255
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Artist view | Foto: perpusnas.go.ig

1. Layanan Studio Musik akan dibuka mulai tanggal 17 Mei 2021. Catat ini
2. Pendaftaran permintaan penggunaan Studio Musik bisa mulai dilakukan tanggal 1 Mei 2021
3. Pendaftaran dilakukan melalui link http://bit/ly/DaftarSMPerpusnas
4. Perpusnas akan menyeleksi siapa pendaftar yang bisa menggunakan fasilitas itu berdasarkan dokumen pendaftaran ini. Tentunya ini harus dilakukan karena diperkirakan antusiasme anak muda akan tinggi.

Adapun waktu pemakaian layanan Studio Musik ini adalah antara jam 15.00 - 17.00.

Respon masyarakat | Foto: perpusnas.go.id
Respon masyarakat | Foto: perpusnas.go.id

Berita membahagiakan buat anak muda ini ternyata disambut antusias. Terbukti dengan banyaknya komentar di IG Perpusnas tersebut. Komen seperti "keren", "luar biasa", "wow" bertaburan. 

Akun tanokops19 berkomentar pendek "Ini baru perpus". Akun virasafila juga berkomentar: "Mantap perpustakaan berbasis inklusi social semakin nyata". Dan komentar-komentar lainnya. "Bagus buat tingkatkan kreatifitas" (deviyantii07). "Terobosan super" ( elwiyono). Kadang juga ada komentar sedikit pilu atau kocak. "Temen w kebanyakan kaga bisa maen musik ;( " (natasyaridhani). "Kalo bandnya black metal boleh gak min?" (ryan_aries). "Asli keren bgt perpusnas, jd pengen nyobain tp ku ga punya band" (doramisuu).


Satu komen juga ditangkap bernada harapan dan do'a. Akun ari_amnan.id: "Andaikan setiap perpusda di daerah terdapat fasilitas seperti ini juga". 

Amin. Semoga ya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun