Mohon tunggu...
Andri Mastiyanto
Andri Mastiyanto Mohon Tunggu... Tenaga Kesehatan - Penyuluh Kesehatan

Kompasianer Of the Year 2022, 101 x Prestasi Digital Competition (68 writing competition, 23 Instagram Competition, 9 Twitter Competition, 1 Short Video Competition), Blogger terpilih Writingthon 2020, Best Story Telling Danone Blogger Academy 2, Best Member Backpacker Jakarta 2014, ASN, Email : mastiyan@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup Pilihan

Lima Tips Membawa Powerbank (Bank Daya) di Pesawat agar Tidak Meledak

27 Maret 2018   05:54 Diperbarui: 31 Maret 2018   21:03 2942
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Deskripsi : Powerbank bisa membahayakan di Pesawat untuk itu perlu diperhtikan dalam membawanya di Pesawat I Sumber Foto : Andri M

Apa yang terjadi di dalam kabin pesawat China Southern Airlines saat tengah boarding di bandara Guangzhou pada Minggu 25 Februari 2018 yaitu terbakarnya tas di kompartemen pesawat. Hal tersebut bisa menjadi contoh, alhamdulillah tidak menimbulkan kebakaran hebat. Bagaimana bila sudah mengudara kemudian terjadi kebakaran hebat, kita tidak bisa mengharapkan mobil pemadam kebakaran.

Untuk itu pastikan guy's, powerbank sedang sendirian tidak mencharge smartphone ataupun pastikan kondisi powerbank dalam kondisi off. Jangan letakkan powerbank dalam tumpukan pakaian. Ada baiknya dikantung tas yang ada cukup ruang untuk powerbank dan buka ritsletingnya sedikit biar ada udara masuk. Biar aman guy's.

--------------oooo0000oooo---------------

Deskripsi : Utamakan Keselamatan Penerbangan I Sumber Foto : DJPU151
Deskripsi : Utamakan Keselamatan Penerbangan I Sumber Foto : DJPU151
Saat ini harga tiket pesawat sudah mulai terjangkau oleh banyak pihak. Dalam menggunakan jasa maskapai penerbangan, kita guy's haruslah tetap menjalankan dan menghormati prosedur penerbangan keselamatan sipil. 

Pada saat kita mengudara pastinya ingin selamat, aman dan nyaman. Nah untuk itu jangan lupa 5 (lima) tips dari daku dalam memperlakukan powerbank pada saat terbang dengan pesawat.

Salam Hangat Blogger Udik dari Cikeas - Andri Mastiyanto

Web  I  Twitter  I  Instagram  I  email : mastiyan@gmail.com

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun