Mohon tunggu...
Puji Hastuti
Puji Hastuti Mohon Tunggu... DOSEN POLTEKKES KEMENKES SEMARANG

Dosen Poltekkes Kemenkes Semarang

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Bebaskan Remaja dari Anemia

28 Juni 2025   11:23 Diperbarui: 28 Juni 2025   12:31 43
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Prodanto Goes to Health ( dokumen pribadi) 

Cegah stunting itu penting. Salah satunya dengan pencegahan anemia pada remaja khususnya remaja putri. Remaja putri adalah  calon ibu. Dari rahim mereka nantinya akan lahir generasi penerus yang diharapkan tidak lagi melahirkan anak stunting. 

Stunting atau lahir dan tumbuh dengan panjang / tinggi badan kurang dari normal. Kalau dulu sering dikenal istilah cebol. Tentunya  bayi yang lahir dengan panjang badan kurang dari normal yaitu antara 48-50 cm akan berpengaruh juga pada pertumbuhan selanjutnya. 

 

Jika mengalami kehamilan dalam keadaan anemia, pasokan oksigen ke janin juga berkurang. Akibatnya pertumbuhan janin mengalami keterlambatan dan panjang badannya jadi kurang. 

Guna berperan serta dalam pencegahan anemia pada remaja, mahasiswa Prodi Kebidanan Purwokerto Program Diploma Tiga mengadakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan kegiatan pemeriksaan HB, Pendidikan Kesehatan dan Pemberian Makanan Tambahan. 

Pendidikan Kesehatan pada Remaja ( dokumen pribadi) 
Pendidikan Kesehatan pada Remaja ( dokumen pribadi) 

Peserta Remaja desa Karang Tengah (dokumen pribadi) 
Peserta Remaja desa Karang Tengah (dokumen pribadi) 

Harapannya setelah pendidikan kesehatan perilaku remaja putri yang salah satunya kebiasaannya adalah jajan makanan yang kurang bernutrisi jadi berubah. Mereka mau mengkonsumsi makanan yang mengandung vitamin dan mineral khususnya yang mengandung zat besi guna meningkatkan kadar Hbnya. 

Semoga kegiatan yang dilaksanakan bisa bermanfaat dan membawa kebaikan. 

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun