Profil
Tim POTRAME terdiri dari mahasiswa Universitas Negeri Semarang yang tergabung dalam Program Kreativitas Mahasiswa Riset Sosial Humaniora (PKM-RSH). Tim ini dibimbing oleh Dr. Nuriana Rachmani Dewi (Nino Adhi), M.Pd.
Anggota tim meliputi:
1. Elisa Mutiara Fatmadewi
2. Faiza Jasmine Syakir
3. Verda Chamelia Putri
4. Adinda Cahya Fadillah
5. Fawwaz Haryolukito Pambudi
Bergabung 10 Oktober 2025
Statistik
Label Populer